Ajak Orang Tua Atur Penggunaan Gadget pada Anak

infojateng.id - 23 September 2019
Ajak Orang Tua Atur Penggunaan Gadget pada Anak
Mawar Hartopo menunjukkan salah satu kaya siswa belum lama ini. - ()
Penulis
|
Editor

KUDUS – Wakil Ketua I TP PKK Kabupaten Kudus Mawar Hartopo hadir dalam Gebyar Expo dan Pentas Seni belum lama ini. Kegiatan itu digelar dalam rangka memperingati Milad 1 Abad TK Aisyiyah Bustanul Athfal.

Event tersebut diselenggarakan di Gedung Graha Mustika, Sabtu (21/9). Sebagai puncak acara peringatan, puluhan guru, ratusan siswa beserta orang tua ikut hadir memeriahkan

Mawar Hartopo mengatakan, apresiasi dan ucapan selamat milad satu abad kepada TK Aisyiyah Bustanul Athfal. Dirinya mendoakan agar TK di bawah pengelolaan dari PD Aisyiyah itu semakin sukes mendidik generasi anak usia dini. 

“Kami sangat expo dan pentas seni yang ditampilkan tadi sangat luar biasa,” katanya.

Sebagai seorang ibu yang mempunyai anak balita, Mawar Hartopo juga berbagi cerita soal penggunaan gadget pada anak. Dirinya bercerita, anak zaman sekarang semakin akrab dengan teknologi, sehingga penggunaan gadget untuk bermain tak dapat dihindari. 

Oleh karena itu, peran orang tua sangat dibutuhkan untuk mengontrol dan membatasi anak dalam menggunakan gadget. Dalam hal ini, dirinya mengajak para orang tua siswa menerapkan aturan yang bijak kepada anak tentang dimana dan kapan waktu yang tepat menggunakan gadget.

“Untuk itu, agar orang tua dapat mengurangi penggunaan gadget pada anak di rumah dengan menerapkan aturan, sehingga anak tahu kapan harus berhenti bermain gadget,” pesannya.

Kabid Paud dan Dikmas pada Disdikpora Kabupaten Kudus, Khodori menilai di usia TK Aisyiyah Bustanul Athfal yang ke 100 Tahun merupakan bukti kematangan sebuah lembaga pendidikan. Hal tersebut tentunya menjadi indikator bahwa pengelolaan TK dibawah Pimpinan Daerah Aisyiyah Kudus telah teruji dan berkualitas.(redaksi)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Polisi Gelar Ramp Check Sejumlah Garasi Bus di Jepara

Polisi Gelar Ramp Check Sejumlah Garasi Bus di Jepara

Eks Karesidenan Pati
Puluhan Rumah di Gabus Rusak Akibat Angin Puting Beliung

Puluhan Rumah di Gabus Rusak Akibat Angin Puting Beliung

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Red Spark Menang Dramatis dari Hi Pass

Red Spark Menang Dramatis dari Hi Pass

Olahraga
Pernah Tumbangkan Hyundai Hillstate, Red Spark Waspadai Hi Pass

Pernah Tumbangkan Hyundai Hillstate, Red Spark Waspadai Hi Pass

Olahraga
Kabupaten Pekalongan Terima Bantuan Ekskavator dari Kemensos RI

Kabupaten Pekalongan Terima Bantuan Ekskavator dari Kemensos RI

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Jangan Sepelekan Kesemutan, Bisa Jadi Tanda Penyakit Serius

Jangan Sepelekan Kesemutan, Bisa Jadi Tanda Penyakit Serius

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Kesehatan
Jelang Ramadan, Kapolres Jepara Ajak Warga Jaga Kamtibmas

Jelang Ramadan, Kapolres Jepara Ajak Warga Jaga Kamtibmas

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Bappeda Rembang Susun Strategi Hadapi Perubahan RPJMD dalam Penyusunan RKPD 2026

Bappeda Rembang Susun Strategi Hadapi Perubahan RPJMD dalam Penyusunan RKPD 2026

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Hadapi Tantangan Pembangunan, Pemkab Rembang Siapkan RKPD 2026

Hadapi Tantangan Pembangunan, Pemkab Rembang Siapkan RKPD 2026

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Permudah Warga Tes TBC, Kota Tegal Miliki Laboratorium Biosafety Level 2 Plus

Permudah Warga Tes TBC, Kota Tegal Miliki Laboratorium Biosafety Level 2 Plus

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Kesehatan
Dukung Swasembada Pangan, Ini Langkah Strategis yang Disiapkan Pemkab Batang

Dukung Swasembada Pangan, Ini Langkah Strategis yang Disiapkan Pemkab Batang

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Pemerintahan
Daftar Bupati Terpilih di Jawa Tengah yang Akan Dilantik 20 Februari 2025

Daftar Bupati Terpilih di Jawa Tengah yang Akan Dilantik 20 Februari 2025

Info Jateng
Jadwal Red Spark Lawan Hi Pass Hari Ini

Jadwal Red Spark Lawan Hi Pass Hari Ini

Olahraga
Stadion Rusak, CEO Persipa: Kalau Marah, Pukul Saya Saja!

Stadion Rusak, CEO Persipa: Kalau Marah, Pukul Saya Saja!

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Laporan Khusus   Olahraga
Suporter Ngamuk, Banur Pilih ‘Me Time’ di Laga Sisa!

Suporter Ngamuk, Banur Pilih ‘Me Time’ di Laga Sisa!

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Laporan Khusus   Olahraga
Kapolres Demak Pimpin Sertijab Wakapolres dan Kasat Reskrim

Kapolres Demak Pimpin Sertijab Wakapolres dan Kasat Reskrim

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Update Klasemen Liga Voli Korea: Red Spark Peringkat 2, Resmi Geser Hyundai Hillstate

Update Klasemen Liga Voli Korea: Red Spark Peringkat 2, Resmi Geser Hyundai Hillstate

Olahraga
Banjir Mulai Surut, Dinsos P2PA Demak Resmi Tutup Dapur Umum

Banjir Mulai Surut, Dinsos P2PA Demak Resmi Tutup Dapur Umum

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Dikeluhkan Pengguna Jalan, Pemkab Demak Ajukan Permohonan Perbaikan Jalan Rusak ke BBPJN

Dikeluhkan Pengguna Jalan, Pemkab Demak Ajukan Permohonan Perbaikan Jalan Rusak ke BBPJN

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Persipa Tumbang dari Persipura, Suporter Mengamuk dan Serbu Lapangan

Persipa Tumbang dari Persipura, Suporter Mengamuk dan Serbu Lapangan

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Laporan Khusus   Olahraga
Close Ads X