Menarik Perhatian, Ini Dia Pohon Natal dari Limbah di Gembong, Pati

infojateng.id - 21 Desember 2019
Menarik Perhatian, Ini Dia Pohon Natal dari Limbah di Gembong, Pati
 - ()
Penulis
|
Editor

SEMARANG – Semakin dekatnya hari perayaan Natal, Kemeriahanpun sudah terlihat. Seperti halnya yang terlihat di halaman Gereja GITJ Gembong, Pati nampak berdiri menjulang pohon Natal. Berbeda dengan Pohon natal sebelumnya, pohon natal setinggi 5 meter dan berdiameter 3 meter ini terbuat dari limbah plastik yang sudah tak terpakai.

Pendeta GITJ Gembong, Stevanus Siswanto menjelaskan, pohon natal tersebut merupakan limbah plastik yang di potong kecil-kecil dan dimasukkan di dalam botol bekas air mineral berukuran 600 ml hingga berbentuk padat atau disebut ecobrick. Dan untuk menjadikan rangkaian pohon natal ini, pihak gereja menghabiskan 1000 ecobriock. Satu ecobrik memiliki berat 300 gram.

Sehingga, totalnya mencapai 3 kwintal, sehingga harus ditopang menggunakan kerangka besi. Plastik-plastik tersebut merupakan plastik limbah rumah tangga seperti bungkus kopi, bungkus mi instan, bungkus sabun dan lain sebagainya yang berhasil dikumpulkan oleh para jemaat gereja.

Proses pembuatan membutuhkan waktu selama 3 minggu. Pasalnya, pihaknya sempat kehabisan plastik, sehingga berburu plastik bekas hingga ke warung-warung sekitar. Beruntung, pihak pemerintah Desa Gembong memberikan bantuan sebanyak 260 botol ecobrick.

Pihaknya menambahkan, ide awal pembuatan pohon natal dari ecobrick tersebut berawal dari keprihatinanya saat melihat banyaknya sampah yang berserakan di sekitar lingkungan gereja. Selain itu, juga termotifasi program pemkab beberapa waktu lalu yang mewajibkan para siswanya untuyk mengumpulkan ecobrick pada waktu peresmian alun-alun kota Pati.

Usai natal, rencananya Ecobrick ini akan dimanfaatkan untuk membuat taman di lokasi gereja GITJ Gembong. Pihaknya berharap, dengan tema Natal tahun ini yakni “Natal menjadikan kita sahabat bagi semua orang dalam membangun lingkungan” dapat mengajarkan masyarakat dan jemaat gereja pada khususnya untuk lebih menghargai lingkungan dengan tidak membuang sampah di sembarang tempat, dan bisa mengaplikasikanya dengan cara berkreasi mendaur ulang sampah menjadi sesuatu yang lebih berguna. (redaksi)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Grand Final Duta GenRe 2025, Upaya Nyata Generasi Muda Cegah Pernikahan Dini

Grand Final Duta GenRe 2025, Upaya Nyata Generasi Muda Cegah Pernikahan Dini

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Korem 074/Warastratama Pererat Nilai Toleransi Antarumat Beragama

Korem 074/Warastratama Pererat Nilai Toleransi Antarumat Beragama

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng
Pelantikan DPC IKA UNDIP, Bupati Batang Ingin Sinergi Bangun Daerah

Pelantikan DPC IKA UNDIP, Bupati Batang Ingin Sinergi Bangun Daerah

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Pemerintahan
Suasana Haru, Polres Jepara Fasilitasi Tahanan Menikah di Kantor Polisi

Suasana Haru, Polres Jepara Fasilitasi Tahanan Menikah di Kantor Polisi

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Doa Lintas Agama Sambut Hari Bhayangkara ke-79 Tahun 2025

Doa Lintas Agama Sambut Hari Bhayangkara ke-79 Tahun 2025

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Gandeng Kementerian PKP, Jepara Bangun MOU Percepatan Penyediaan Rumah Subsidi

Gandeng Kementerian PKP, Jepara Bangun MOU Percepatan Penyediaan Rumah Subsidi

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Gubernur Jateng Optimistis Perbaikan RTLH dan Backlog Tuntas dalam 5 Tahun

Gubernur Jateng Optimistis Perbaikan RTLH dan Backlog Tuntas dalam 5 Tahun

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
Konferensi Kerja PGRI, Wabup Batang Tekankan Moral dan Kompetensi Guru

Konferensi Kerja PGRI, Wabup Batang Tekankan Moral dan Kompetensi Guru

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Pemerintahan   Pendidikan
Jawa Tengah Kerjasama dengan Malaysia, Garap Sejumlah Sektor

Jawa Tengah Kerjasama dengan Malaysia, Garap Sejumlah Sektor

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Investasi   Pemerintahan
Warga Jateng Korban TPPO Jaringan Internasional Curhat ke Gubernur Luthfi

Warga Jateng Korban TPPO Jaringan Internasional Curhat ke Gubernur Luthfi

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Satpol PP Batang Gelar Retret Internal, Perkuat Solidaritas

Satpol PP Batang Gelar Retret Internal, Perkuat Solidaritas

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Pemerintahan
Arab Saudi Soroti Pelanggaran Penyelenggaraan Haji oleh Indonesia

Arab Saudi Soroti Pelanggaran Penyelenggaraan Haji oleh Indonesia

Info Jateng
Sambut Hari Bhayangkara, Polisi di Jepara Bagikan Bansos

Sambut Hari Bhayangkara, Polisi di Jepara Bagikan Bansos

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Ahmad Luthfi Dorong Penggunaan CNG di Dapur MBG dan Rumah Tangga

Ahmad Luthfi Dorong Penggunaan CNG di Dapur MBG dan Rumah Tangga

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Laporan Khusus
Tak Kena Efisiensi, KONI Pati Sampaikan Terima Kasih ke Bupati Sudewo: Dukungan Besar untuk Dunia Olahraga

Tak Kena Efisiensi, KONI Pati Sampaikan Terima Kasih ke Bupati Sudewo: Dukungan Besar untuk Dunia Olahraga

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Olahraga
Persijap Jepara Gaet Wahyudi Hamisi, Gelandang Tangguh Eks Borneo FC dan PSS

Persijap Jepara Gaet Wahyudi Hamisi, Gelandang Tangguh Eks Borneo FC dan PSS

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Olahraga
Dipuji Menteri, Gubernur Luthfi Sukses Gaet Investasi Rp 21 Triliun

Dipuji Menteri, Gubernur Luthfi Sukses Gaet Investasi Rp 21 Triliun

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Laporan Khusus
Mainan Asal Kendal Tembus Amerika, Ekspor Capai Rp 23,5 Miliar

Mainan Asal Kendal Tembus Amerika, Ekspor Capai Rp 23,5 Miliar

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Laporan Khusus
Wagub Jateng Tegaskan Pemahaman Al-Qur’an Bentengi Santri dari Paham Radikal

Wagub Jateng Tegaskan Pemahaman Al-Qur’an Bentengi Santri dari Paham Radikal

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng   Pendidikan
Resmi, Rosalvo Candido Rosa Junior Tetap Bersama Persijap Jepara Musim Depan

Resmi, Rosalvo Candido Rosa Junior Tetap Bersama Persijap Jepara Musim Depan

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Laporan Khusus   Olahraga
Close Ads X