Kerusakan Jalan Lingkar Tireman – Galonan di Rembang Segera Diperbaiki

infojateng.id - 6 Januari 2020
Kerusakan Jalan Lingkar Tireman – Galonan di Rembang Segera Diperbaiki
Kondisi jalan lingkar Soklin, Rembang belum lama ini. - ()
Penulis
|
Editor

REMBANG– Sejumlah titik kerusakan ruas Jalan lingkar Tireman – Perempatan Galonan antara Depan Gapura Desa Gedangan sampai tireman akan segera ditambal. Agar kerusakan tidak semakin parah.

Bupati Rembang H.Abdul Hafidz telah memerintahkan DPU Taru untuk menutup lubang- lubang yang ada untuk sementara dalam minggu- minggu ini.

Sedangkan untuk penyelesaian dengan cor Pemkab Rembang 2020 ini sudah mengajukan ke Pemerintah Provinsi melalui Bantuan Provinsi sebesar Rp. 15 miliar. Sehingga kerusakan jalan lingkar tersebut akan selesai di tahun ini.

Di 2019, Pemkab telah mengajukan ke Bantuan Provinsi namun tidak cair. Akhirnya Pemkab Rembang melakukan peningkatan jalan di ruas tersebut melalui Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) senilai Rp.1,7 milyar yang seharus cukup untuk hotmix dari kafe Pallapa sampai Tireman, tetapi karena dicor maka cor hanya bisa sampai depan Depan Gapura Gedangan saja.

“Tapi karena pertimbangan sering dilewati kendaraan bermuatan berat akhirnya anggarannya hukan hotmix tapi dicor. Sehingga anggaran yang seharusnya cukup jadi tidak cukup. Tapi pemerintah kabupaten komitmen diselesaikan tahun ini,” ungkapnya.

Bupati memahami bagaimana keinginan Masyarakat yang tak sabar dengan kerusakan di sebagian ruas jalan lingkar Galonan- tireman itu sampai ditanami pohon. Namun Bupati meminta masyarakat bersabar hingga pengecoran dapat dilaksanakan.

Status jalan tersebut juga telah diajukan untuk beralih menjadi jalan nasional mengingat arus lalu lalang kendaraan bermuatan berat sangat tinggi.

Pihak ke 3 juga telah merespon untuk ikut memperhatikan ruas jalan tersebut, seperti PT.Semen Indonesia yang 2019 lalu telah mengucurkan anggaran Rp. 4,5 miliar guna mengecor sebagian ruas jalan lingkar Galonan- Tireman.(redaksi)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Perkuat Sinergitas dan Jaga Kamtibmas, Forkopimda Jepara Gelar Coffee Morning

Perkuat Sinergitas dan Jaga Kamtibmas, Forkopimda Jepara Gelar Coffee Morning

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Penjabat Bupati Cilacap Terima Bantuan Pembangunan 606 Tangki Septik

Penjabat Bupati Cilacap Terima Bantuan Pembangunan 606 Tangki Septik

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Satpolairud Polres Jepara Imbau Nelayan Tak Lakukan Destructive Fishing

Satpolairud Polres Jepara Imbau Nelayan Tak Lakukan Destructive Fishing

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Penjabat Bupati Batang Lantik 4 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama

Penjabat Bupati Batang Lantik 4 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Pemerintahan
Setwapres-Pemprov Turun Lapangan, Diharap Jadi Momentum Baik dalam Penanggulangan Stunting

Setwapres-Pemprov Turun Lapangan, Diharap Jadi Momentum Baik dalam Penanggulangan Stunting

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Ditinjau Setwapres-Pemprov, Ini Keseruan Posyandu di Purbalingga dalam Cegah Stunting

Ditinjau Setwapres-Pemprov, Ini Keseruan Posyandu di Purbalingga dalam Cegah Stunting

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng   Kesehatan
Insan Pers Diminta Jaga Integritas dan Profesionalisme

Insan Pers Diminta Jaga Integritas dan Profesionalisme

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Jelang Ramadan, Inflasi Jateng Terkendali

Jelang Ramadan, Inflasi Jateng Terkendali

Ekonomi   Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
Penjabat Bupati Cilacap Monitoring Program Cek Kesehatan Gratis

Penjabat Bupati Cilacap Monitoring Program Cek Kesehatan Gratis

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng   Kesehatan
BPBD Temanggung Imbau Warga Waspadai Cuaca Ekstrem

BPBD Temanggung Imbau Warga Waspadai Cuaca Ekstrem

Eks Karesidenan Kedu   Info Jateng
Smandar Career Day 2025, Mantapkan Masa Depan Pelajar

Smandar Career Day 2025, Mantapkan Masa Depan Pelajar

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Pendidikan
Persijap Ditahan Imbang 0-0 dari Tim Tamu Bhayangkara FC

Persijap Ditahan Imbang 0-0 dari Tim Tamu Bhayangkara FC

Info Jateng   Olahraga
Ingin Raih Predikat Informatif, Badan Publik Diminta Transparan dan Akuntabel

Ingin Raih Predikat Informatif, Badan Publik Diminta Transparan dan Akuntabel

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Operasi Keselamatan, Subsatgas Binmas Polres Batang Berikan Sosialisasi kepada Siswa SD

Operasi Keselamatan, Subsatgas Binmas Polres Batang Berikan Sosialisasi kepada Siswa SD

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Lindungi Originalitas, Pemkab Batang Fasilitasi Ekraf Dapatkan HAKI

Lindungi Originalitas, Pemkab Batang Fasilitasi Ekraf Dapatkan HAKI

Ekonomi   Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Update Klasemen Liga Voli Korea: Red Spark Peringkat 2, Resmi Geser Hyundai Hillstate

Update Klasemen Liga Voli Korea: Red Spark Peringkat 2, Resmi Geser Hyundai Hillstate

Olahraga
Hasil Pertandingan Red Spark Vs IBK Altos Hari Ini, Megawati Dapat Green Card

Hasil Pertandingan Red Spark Vs IBK Altos Hari Ini, Megawati Dapat Green Card

Olahraga
Laga Persijap Vs Bhayangkara FC, Polres Jepara Terjunkan Ratusan Pasukan Gabungan

Laga Persijap Vs Bhayangkara FC, Polres Jepara Terjunkan Ratusan Pasukan Gabungan

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Olahraga
Siaga Hadapi Abrasi di Pesisir, Pemkab Rembang Minta Warga Waspada

Siaga Hadapi Abrasi di Pesisir, Pemkab Rembang Minta Warga Waspada

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Rekor Pertandingan dan Jadwal Red Spark Vs IBK Altos

Rekor Pertandingan dan Jadwal Red Spark Vs IBK Altos

Olahraga
Close Ads X