PMI Kudus Luncurkan Program Blood-Jek, Ini Penjelasannya

infojateng.id - 18 Januari 2020
PMI Kudus Luncurkan Program Blood-Jek, Ini Penjelasannya
Ketua PMI Kudus memberikan sambutan saat Musyawarah Kerja Tahun 2020. - ()
Penulis
|
Editor

KUDUS – Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Kudus menggelar Musyawarah Kerja Tahun 2020. Tahun ini, salah satu program unggulannya adalah Blood-Jek.

Layanan ini merupakan layanan pengantaran darah kepada warga yang membutuhkan. Nantinya, ada kurir yang menggunakan sepeda motor untuk mobilitas pengantaran.

Ketua PMI cabang Kudus Rina Bhudy Ariyani menjelasakan tahun ini secara resmi akan layanan bloodjek dirilis. Melalui pelayanan ini nantinya diharapkan dapat mempercepat pendistribusian darah di Kabupaten Kudus.
“Kalau terjadi kondisi kegawat daruratan bisa teratasi dengan lebih cepat dan tepat,” terangnya pada awak media usai acara Pembukaan Musyawarah Kerja PMI di Aula PMI Kudus belum lama ini.
Ia membeberkan, progam tersebut menindaklanjuti banyaknya Rumah Sakit di Kabupaten Kudus yang belum memiliki Bank Darah. Dimana saat terjadi kondisi darurat darah, pihak rumah sakit sering kali meminta keluarga pasien untuk mengambil darah di PMI.
“Keluarga pasien yang datang ke PMI kerap kali tidak memahami secara baik detail darah yang dibutuhkan oleh pasien. Biasanya mereka hanya mengetahui golongan darahnya saja, bukan jenisnya,” urainya.
Selain itu, pengmbilan darah oleh keluarga pasien dinilai sebagai tindakan yang tidak tepat. Pasalnya, masayarakat awam tidak memiliki pemahaman yang baik terkait standar prosedur pengelolaan darah.
“Dari suhunya dan tempatmya harus diperhatikan. Kalau tidak, kualitas darah akan rusak. Dan tidak dapat berguna untuk menolong pasien,” kata istri orang nomor satu di Kabupaten Kudus itu.
Dengan pelayanan antar darah ini, Rina menegaskan proses pendistribusian darah bisa lebih cepat dan kualitas darah tetap terjaga.

Plt Bupati Kuduus H.M Hartopo berpesan kepada relawan ataupun pegawai yang bekerja di PMI Kudus selalu mengutamakan kerja sebagai ibadah. Mengingat, PMI merupakan organisasi sosial yang bergerak di masyarakat.

“Saya harapkan bapak/ibu relawan maupun yang bekerja di PMI harus punya jiwa sosial tinggi. Kalau kerja diniatkan ibadah dan ikhlas karena ini pelayanan langsung dengan masyarakat,” pungkasnya.(redaksi)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Polisi Gelar Ramp Check Sejumlah Garasi Bus di Jepara

Polisi Gelar Ramp Check Sejumlah Garasi Bus di Jepara

Eks Karesidenan Pati
Puluhan Rumah di Gabus Rusak Akibat Angin Puting Beliung

Puluhan Rumah di Gabus Rusak Akibat Angin Puting Beliung

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Red Spark Menang Dramatis dari Hi Pass

Red Spark Menang Dramatis dari Hi Pass

Olahraga
Pernah Tumbangkan Hyundai Hillstate, Red Spark Waspadai Hi Pass

Pernah Tumbangkan Hyundai Hillstate, Red Spark Waspadai Hi Pass

Olahraga
Kabupaten Pekalongan Terima Bantuan Ekskavator dari Kemensos RI

Kabupaten Pekalongan Terima Bantuan Ekskavator dari Kemensos RI

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Jangan Sepelekan Kesemutan, Bisa Jadi Tanda Penyakit Serius

Jangan Sepelekan Kesemutan, Bisa Jadi Tanda Penyakit Serius

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Kesehatan
Jelang Ramadan, Kapolres Jepara Ajak Warga Jaga Kamtibmas

Jelang Ramadan, Kapolres Jepara Ajak Warga Jaga Kamtibmas

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Bappeda Rembang Susun Strategi Hadapi Perubahan RPJMD dalam Penyusunan RKPD 2026

Bappeda Rembang Susun Strategi Hadapi Perubahan RPJMD dalam Penyusunan RKPD 2026

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Hadapi Tantangan Pembangunan, Pemkab Rembang Siapkan RKPD 2026

Hadapi Tantangan Pembangunan, Pemkab Rembang Siapkan RKPD 2026

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Permudah Warga Tes TBC, Kota Tegal Miliki Laboratorium Biosafety Level 2 Plus

Permudah Warga Tes TBC, Kota Tegal Miliki Laboratorium Biosafety Level 2 Plus

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Kesehatan
Dukung Swasembada Pangan, Ini Langkah Strategis yang Disiapkan Pemkab Batang

Dukung Swasembada Pangan, Ini Langkah Strategis yang Disiapkan Pemkab Batang

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Pemerintahan
Daftar Bupati Terpilih di Jawa Tengah yang Akan Dilantik 20 Februari 2025

Daftar Bupati Terpilih di Jawa Tengah yang Akan Dilantik 20 Februari 2025

Info Jateng
Jadwal Red Spark Lawan Hi Pass Hari Ini

Jadwal Red Spark Lawan Hi Pass Hari Ini

Olahraga
Stadion Rusak, CEO Persipa: Kalau Marah, Pukul Saya Saja!

Stadion Rusak, CEO Persipa: Kalau Marah, Pukul Saya Saja!

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Laporan Khusus   Olahraga
Suporter Ngamuk, Banur Pilih ‘Me Time’ di Laga Sisa!

Suporter Ngamuk, Banur Pilih ‘Me Time’ di Laga Sisa!

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Laporan Khusus   Olahraga
Kapolres Demak Pimpin Sertijab Wakapolres dan Kasat Reskrim

Kapolres Demak Pimpin Sertijab Wakapolres dan Kasat Reskrim

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Update Klasemen Liga Voli Korea: Red Spark Peringkat 2, Resmi Geser Hyundai Hillstate

Update Klasemen Liga Voli Korea: Red Spark Peringkat 2, Resmi Geser Hyundai Hillstate

Olahraga
Banjir Mulai Surut, Dinsos P2PA Demak Resmi Tutup Dapur Umum

Banjir Mulai Surut, Dinsos P2PA Demak Resmi Tutup Dapur Umum

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Dikeluhkan Pengguna Jalan, Pemkab Demak Ajukan Permohonan Perbaikan Jalan Rusak ke BBPJN

Dikeluhkan Pengguna Jalan, Pemkab Demak Ajukan Permohonan Perbaikan Jalan Rusak ke BBPJN

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Persipa Tumbang dari Persipura, Suporter Mengamuk dan Serbu Lapangan

Persipa Tumbang dari Persipura, Suporter Mengamuk dan Serbu Lapangan

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Laporan Khusus   Olahraga
Close Ads X