Dana Desa untuk BLT, Ini Penjelasan Sekda Pati

infojateng.id - 16 April 2020
Dana Desa untuk BLT, Ini Penjelasan Sekda Pati
Sekda Pati Suharyono - ()
Penulis
|
Editor

PATI– Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Pati Suharyono mendorong agar pihak-pihak terkait segera menindaklanjuti keluarnya Peraturan Menteri Desa (Permendes) nomor 6 tahun 2020. Yakni tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Desa Pembangunan Desa Tertinggal tentang Prioritas Pembangunan Dana Desa.

Sekda menjelaskan, dalam Permendes tersebut dana desa (DD) dari pemerintah pusat bisa diperuntukkan untuk penanganan Covid-19. Untuk itu, pihaknya menghimbau agar para camat dapat berkoordinasi dengan Dispermades, dalam rangka menyampaikan regulasi baru ini ke desa masing-masing.

“Sampaikan bahwa saat ini sudah jelas aturannya sesuai dengan Permendes yang baru nomor 6 tahun 2020 yang di antaranya menyebutkan bahwa penerima dana desa yang kurang dari Rp 800 juta, maka maksimal 25 persen anggarannya untuk penanganan Covid-19,” katanya.

Lanjutnya, kemudian yang Rp 800 juta – 1,2 miliar, maksimal 30 persen dialokasikan untuk mengatasi Corona. Sedangkan yang lebih dari Rp 1,2 miliar maka maksimal 35 persennya untuk penanganan Covid-19 juga.

Kemudian, lanjut Sekda, khusus untuk desa yang jumlah keluarga miskinnya cukup besar dari anggaran yang dialokasikan, maka desa tersebut dapat menambah alokasi setelah mendapatkan persetujuan dari pemerintah kabupaten.

“Khusus BLT dari dana desa Rp 600 ribu/keluarga untuk satu bulan dan bisa dianggarkan selama tiga bulan mulai bulan April,” pungkasnya. (redaksi)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Musrenbang Pertama 2025, Gubernur dan Bupati Kompak Perkuat Jawa Tengah sebagai Lumbung Pangan Nasional

Musrenbang Pertama 2025, Gubernur dan Bupati Kompak Perkuat Jawa Tengah sebagai Lumbung Pangan Nasional

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Laporan Khusus   Pemerintahan
Bupati Pati: Pesta Siaga Bentuk Karakter Anak Sejak Dini

Bupati Pati: Pesta Siaga Bentuk Karakter Anak Sejak Dini

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Laporan Khusus   Pemerintahan   Pendidikan
Kejelasan Rekrutmen PPPK Tahap 2, Ini Bocoran dari Kepala BKD Jepara

Kejelasan Rekrutmen PPPK Tahap 2, Ini Bocoran dari Kepala BKD Jepara

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Pemkab Jepara Ajak Karyawati Turut Aktif dalam Pembangunan Daerah

Pemkab Jepara Ajak Karyawati Turut Aktif dalam Pembangunan Daerah

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Meski Hujan, Masyarakat Rembang Antusias Tonton Kirab Kismin Makco

Meski Hujan, Masyarakat Rembang Antusias Tonton Kirab Kismin Makco

Eks Karesidenan Pati   Hiburan   Info Jateng   Seni & Budaya
Terinspirasi Surat Kartini, SDN Gajahmungkur 03 Deklarasi Sekolah Cinta Budaya

Terinspirasi Surat Kartini, SDN Gajahmungkur 03 Deklarasi Sekolah Cinta Budaya

Info Jateng   Pendidikan
Perempuan Punya Peran Strategis Dalam Pembangunan Daerah

Perempuan Punya Peran Strategis Dalam Pembangunan Daerah

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
Puluhan Hektare Sawah Puso, Bupati Semarang Pimpin Gropyokan Tikus

Puluhan Hektare Sawah Puso, Bupati Semarang Pimpin Gropyokan Tikus

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Pemprov Jateng Ajak Kagama Terus Sinergi Bangun Wilayah

Pemprov Jateng Ajak Kagama Terus Sinergi Bangun Wilayah

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Komunitas   Pemerintahan
Pasucen dan Tlogosari Galau Tentukan Arah Usaha Desa: Pilih Koperasi atau BUMDes?

Pasucen dan Tlogosari Galau Tentukan Arah Usaha Desa: Pilih Koperasi atau BUMDes?

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Laporan Khusus   Pemerintahan
Jasa Raharja Apresiasi Program Ahmad Luthfi Terkait Tata Kelola Kendaraan di Jateng

Jasa Raharja Apresiasi Program Ahmad Luthfi Terkait Tata Kelola Kendaraan di Jateng

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
Puluhan Relawan Patalega Muslimat NU Dikukuhkan, Ini Tugasnya

Puluhan Relawan Patalega Muslimat NU Dikukuhkan, Ini Tugasnya

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
HUT Ke-47, RSUD R.A Kartini Jepara Resmikan Ruang Operasi MOT

HUT Ke-47, RSUD R.A Kartini Jepara Resmikan Ruang Operasi MOT

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Kesehatan
Kodim Bersama Pemkab Jepara Gelar Kartini Run Jepara 2025

Kodim Bersama Pemkab Jepara Gelar Kartini Run Jepara 2025

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Olahraga
Desain Pendidikan RA Kartini

Desain Pendidikan RA Kartini

Info Jateng   Pendidikan
Dukung Prestasi Otomotif, KONI Pati Apresiasi Kejurprov IMI Jateng Dragbike 2025

Dukung Prestasi Otomotif, KONI Pati Apresiasi Kejurprov IMI Jateng Dragbike 2025

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Laporan Khusus   Olahraga
Wamen Giring Menari Bersama Anak Desa, Siap Wujudkan Gamelan

Wamen Giring Menari Bersama Anak Desa, Siap Wujudkan Gamelan

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan   Seni & Budaya
Kemenbud RI Siap Dukung Ukir Jepara Jadi Warisan Dunia

Kemenbud RI Siap Dukung Ukir Jepara Jadi Warisan Dunia

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
LKK BPD Kabupaten Pati Gelar Anjangsana dan Halalbihalal: Pererat Silaturahmi, Perkuat Sinergi Antar BPD

LKK BPD Kabupaten Pati Gelar Anjangsana dan Halalbihalal: Pererat Silaturahmi, Perkuat Sinergi Antar BPD

Eks Karesidenan Pati   Pemerintahan
Wagub Jateng: Dekranasda ‘Organisasi yang Seksi, Harus Bawa UMKM Naik Kelas

Wagub Jateng: Dekranasda ‘Organisasi yang Seksi, Harus Bawa UMKM Naik Kelas

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
Close Ads X