Rela Tinggalkan Keluarga Demi Membantu Warga Terdampak Bencana

infojateng.id - 6 Januari 2023
Rela Tinggalkan Keluarga Demi Membantu Warga Terdampak Bencana
Ketua relawan Glagah Wangi, Sunaryo yang merupakan mitra BPBD Demak wilayah Kecamatan Sayung dan Kecamatan Karangtengah saat ditemui di Desa Prampelan, Kamis (4/1/2023). (Foto: Diskominfo Demak) - (infojateng.id)
|
Editor

Demak, Infojateng.id – Banjir yang melanda Desa Prampelan, Kecamatan Sayung, Kabupaten Demak merupakan banjir terparah di penghujung tahun 2022.

Hal tersebut di sampaikan Sunaryo ketua relawan Glagah Wangi yang merupakan mitra BPBD Demak wilayah Kecamatan Sayung dan Kecamatan Karangtengah.

“Ketinggian air terparah mencapai 120 cm, sehingga relawan sedikit kesulitan untuk mengantar logistik, terutama diujung barat yang merupakan wilayah cekungan sehingga air tinggi genanganya,” tutur Sunaryo, Kamis (5/1/2023).

Sunaryo yang merupakan Pensiunan kepala sekolah telah mengabdikan dirinya untuk membantu sesama sebagai relawan. Ia menyukai kegiatan sosial sejak remaja hingga saat ini di usianya yang tidak muda lagi (62 tahun).

Ditemui di lokasi posko pengungsian Desa Perampelan, Sunaryo nampak semangat membantu warga, dari ikut andil dalam menyiapkan makanan untuk kebutuhan pengungsi di dapur umum, bahkan mendistribusikan logistik makanan kepada korban terdampak banjir yang masih bertahan di rumah.

Pria kelahiran Gunungkidul, Yogyakarta ini rela meninggalkan rumah dan keluarga setiap saat demi melaksanakan tugas sosial. Sejak remaja suka berorganisasi dan berkecimpung di Pramuka.

Dengan jiwa sosial tinggi, dirinya merelakan dan ikhlas mengabdikan tenaga dan pikiran untuk membantu warga yang terdampak bencana.

“Setiap saat hatinya merasa tergerak ingin berguna bagi orang lain sehingga hidupnya tidak sia-sia. Hidup itu cuma satu kali, setidaknya saya dapat berguna bagi orang lain agar menjadi bekal nanti di akhirat, siapa lagi kalo bukan dari diri kita sendiri yang tergerak untuk membantu orang lain,” ucapnya.

Diharapkan Sunaryo, setiap pemerintah desa dapat membentuk tim Siaga Bencana, agar dapat dengan mudah berkoordinasi dan siap jika terjadi bencana.

Terkait banjir di Sayung, Sunaryo menyampaikan usul agar dilakukan normalisasi sungai Pucang Gading lama yang sudah 10 tahun terakhir tidak dilakukan.

“Sehingga mengakibatkan kedangkalan dan akibatnya ketika debit air besar tidak dapat menampung dan meluber ke desa-desa sepanjang kali pucang gading lama,” tandasnya. (eko/redaksi)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Ratusan Rumah Rusak Akibat Puting Beliung, Bupati Sudewo Turun Langsung ke Tambakromo

Ratusan Rumah Rusak Akibat Puting Beliung, Bupati Sudewo Turun Langsung ke Tambakromo

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Laporan Khusus   Pemerintahan
Kehadiran Koperasi Merah Putih di Desa Disambut Was Was Kenapa?

Kehadiran Koperasi Merah Putih di Desa Disambut Was Was Kenapa?

Ekonomi   Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Laporan Khusus   Pemerintahan   Potensi Desa
Gagal di BUMDes, Tlogorejo Tancap Gas dengan Koperasi Merah Putih

Gagal di BUMDes, Tlogorejo Tancap Gas dengan Koperasi Merah Putih

Ekonomi   Eks Karesidenan Pati   Laporan Khusus   Potensi Desa
Setelah Lama Vakum, Ekonomi Desa Tlogorejo Diklaim mulai Bergerak Lagi

Setelah Lama Vakum, Ekonomi Desa Tlogorejo Diklaim mulai Bergerak Lagi

Eks Karesidenan Pati   Laporan Khusus   Potensi Desa
Gus Yasin Ajak Warga Doakan Pemerintah dan Jaga Nilai Aswaja

Gus Yasin Ajak Warga Doakan Pemerintah dan Jaga Nilai Aswaja

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Laporan Khusus   Pemerintahan
Aqilla Anggun Aera Putri Arifin Raih Juara I MTQ XXXII Tingkat Kabupaten Pati

Aqilla Anggun Aera Putri Arifin Raih Juara I MTQ XXXII Tingkat Kabupaten Pati

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pendidikan   Sosok Inspiratif
Kemenag Sampaikan Duka Mendalam atas Musibah di Gontor Kampus 5 Darul Qiyam

Kemenag Sampaikan Duka Mendalam atas Musibah di Gontor Kampus 5 Darul Qiyam

Info Jateng
Perdana Digelar, “Jumat Berangkat” Wadah Silaturahmi dan Serap Aspirasi Masyarakat

Perdana Digelar, “Jumat Berangkat” Wadah Silaturahmi dan Serap Aspirasi Masyarakat

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Wagub Jateng Dorong Kolaborasi UMKM dan Stabilitas Ekonomi

Wagub Jateng Dorong Kolaborasi UMKM dan Stabilitas Ekonomi

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
Audiensi dengan Panitia Waisak-Thudong, Gus Yasin: Wujud Toleransi dan Kepedulian Lintas Iman

Audiensi dengan Panitia Waisak-Thudong, Gus Yasin: Wujud Toleransi dan Kepedulian Lintas Iman

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
Job Fair 2025 Digelar, Diharapkan Tekan Pengangguran dan Kemiskinan

Job Fair 2025 Digelar, Diharapkan Tekan Pengangguran dan Kemiskinan

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Info Loker   Pemerintahan
Tim SAR Temukan Seorang Santri Gontor Meninggal Tertimpa Reruntuhan Bangunan

Tim SAR Temukan Seorang Santri Gontor Meninggal Tertimpa Reruntuhan Bangunan

Eks Karesidenan Kedu   Info Jateng
Tim SAR Gabungan Temukan 5 Santri Gontor Terjebak di Reruntuhan Kamar Mandi

Tim SAR Gabungan Temukan 5 Santri Gontor Terjebak di Reruntuhan Kamar Mandi

Eks Karesidenan Kedu   Info Jateng
Ning Nawal: Perempuan Tak Cukup Ilmu, Tapi Mesti Berbudi Pekerti Luhur

Ning Nawal: Perempuan Tak Cukup Ilmu, Tapi Mesti Berbudi Pekerti Luhur

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
Tandon Air Roboh Timpa Kamar Mandi Ponpes, 20 Santri Dilarikan ke Rumah Sakit

Tandon Air Roboh Timpa Kamar Mandi Ponpes, 20 Santri Dilarikan ke Rumah Sakit

Eks Karesidenan Kedu   Info Jateng
Bupati Sudewo Tekankan Reformasi Birokrasi, Belanja Pegawai Harus Turun, Infrastruktur Harus Naik

Bupati Sudewo Tekankan Reformasi Birokrasi, Belanja Pegawai Harus Turun, Infrastruktur Harus Naik

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Laporan Khusus   Pemerintahan
Pesan Tegas Bupati Pati untuk Kepala DPUTR Definitif: Jangan Ada Penyimpangan

Pesan Tegas Bupati Pati untuk Kepala DPUTR Definitif: Jangan Ada Penyimpangan

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Laporan Khusus   Pemerintahan
Dinpermades Rembang Dorong Desa Anggarkan Tim Pembina Posyandu

Dinpermades Rembang Dorong Desa Anggarkan Tim Pembina Posyandu

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Bupati Demak Serahkan SK Ratusan CPNS dan PPPK

Bupati Demak Serahkan SK Ratusan CPNS dan PPPK

Laporan Khusus
Sosialisasi Penyusunan Standar Harga Satuan Tahun 2026 Kabupaten Cilacap

Sosialisasi Penyusunan Standar Harga Satuan Tahun 2026 Kabupaten Cilacap

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng   Pemerintahan
Close Ads X