Sembuh, dr Widi Sebut Tak Pernah Buka Medsos Saat Perawatan

infojateng.id - 24 April 2020
Sembuh, dr Widi Sebut Tak Pernah Buka Medsos Saat Perawatan
TELECONFERENCE : - ()
Penulis
|
Editor

PATI – Kabar baik muncul dalam penanganan kasus Covid19. Salah satu warga yang sempat dinyatakan positif saat ini telah dinyatakan negatif dan dalam kondisi sehat. Dalam teleconferencenya bersama Bupati, warga yang diketahui bernama dr. Widi itupun berbagi pengalamannya.

Dalam teleconference tersebut, wajah dr. Widi pun terlihat begitu berseri. Pria yang sempat diterpa berbagai kabar bohong itu justru memperlihatkan betapa bugarnya kondisinya sekarang. Dia dinyatakan telah sembuh dan diperbolehkan pulang pada Kamis (23/4) kemarin.

“Kuncinya adalah semangat dan semangat. Sebab corona ini yang diserang kan imun, apabila kita selalu semangat, dapat meningkatkan imun kita,” ungkapnya lewat sambungan jarak jauh tersebut.

Dia pun bercerita jika selama menjalani perawatan, dia tak pernah sekalipun membuka media sosial. Terlebih membaca konten berita yang negatif. Dia merasa beruntung mendapatkan motivasi teman dan keluarganya.

“Tak pernah buka medsos. Saya lebih sering mengaji, dan mendengarkan tausyah,”ucapnya.

Selama menjalani pasien, dia juga mengaku bersyukur mendapatkan perawatan dan pelayanan yang baik dari para tenaga medis di RS Moewardi Solo. Bahkan dia mengapresiasi dan menyebut para garda terdepan itu bekerja dengan sangat baik.

“Pelayanan dan perawatannya sangat baik. Diberikan makan yang enak – enak. Bahkan juga dalam penanganan, mendatangkan dokter dari luar negeri,”imbuhnya.

Dalam kesempatan tersebut dia juga mencugapkan terimakasih kepada rekan,saudara, khususnya istrinya yang telah memberikan motivasi. Baginya dengan motivasi itu bisa membantu meningkatkan imun tubuh.

Dia juga berpesan agar masyarakat tetap menggunakan masker, menghindari kerumunan, sering mencuci tangan dengan sabun serta tetap menjaga imun tubuh.

“Terutama kepada istrinya yang telah membantu pekerjaan rumah selama hampir satu bulan ketika ia menjadi pasien positif.

Meskipun telah dinyatakan sembuh dan negatif corona, dr. Widi saat ini tetap menjalani isolasi dirumah.(IJB)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Hyundai Hillstate Telan Kekalahan dari Hi Pass, Peluang Red Spark Salip Posisi 2 Klasemen

Hyundai Hillstate Telan Kekalahan dari Hi Pass, Peluang Red Spark Salip Posisi 2 Klasemen

Olahraga
Operasi Keselamatan di Jepara, Polisi Bagikan Bunga Hingga Cokelat kepada Pengendara

Operasi Keselamatan di Jepara, Polisi Bagikan Bunga Hingga Cokelat kepada Pengendara

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Perkuat Sinergitas, Kapolres Jepara Kunjungi Unisnu

Perkuat Sinergitas, Kapolres Jepara Kunjungi Unisnu

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pendidikan
Puluhan Buruh Tani Pundenrejo Berkemah di Depan Kantor BPN Pati, Tuntut Tanah Nenek Moyang Dikembalikan

Puluhan Buruh Tani Pundenrejo Berkemah di Depan Kantor BPN Pati, Tuntut Tanah Nenek Moyang Dikembalikan

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Hasil Laga Hyundai Hillstate Vs Hi Pass Tentukan Nasib Red Spark

Hasil Laga Hyundai Hillstate Vs Hi Pass Tentukan Nasib Red Spark

Olahraga
LKPP Galang Kolaborasi untuk Reboisasi di Wilayah Rawan Bencana Pekalongan

LKPP Galang Kolaborasi untuk Reboisasi di Wilayah Rawan Bencana Pekalongan

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Laporan Khusus
Ratusan Pelajar Dapat Makan Bergizi Gratis dari IWAPI Boyolali

Ratusan Pelajar Dapat Makan Bergizi Gratis dari IWAPI Boyolali

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng   Pendidikan
Polres Batang Gelar Operasi Keselamatan Candi 2025

Polres Batang Gelar Operasi Keselamatan Candi 2025

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Monitoring Pencegahan Korupsi, Jepara Peringkat 23 Nasional

Monitoring Pencegahan Korupsi, Jepara Peringkat 23 Nasional

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Kuota Jemaah Haji Jateng Capai 30.377 Orang, Petugas Diminta Layani dengan Ikhlas

Kuota Jemaah Haji Jateng Capai 30.377 Orang, Petugas Diminta Layani dengan Ikhlas

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng
Insan Pers Diminta Setia pada Kode Etik Jurnalistik Ditengah Merebaknya Teknologi AI

Insan Pers Diminta Setia pada Kode Etik Jurnalistik Ditengah Merebaknya Teknologi AI

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Pemkab Semarang Gagas Pembuatan “Keripik Sampah”

Pemkab Semarang Gagas Pembuatan “Keripik Sampah”

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
Pemeriksaan Kesehatan Gratis Dimulai, Pj Gubernur Jateng : Pelayanan Dibikin yang Nyaman

Pemeriksaan Kesehatan Gratis Dimulai, Pj Gubernur Jateng : Pelayanan Dibikin yang Nyaman

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Kesehatan
Pengendara Harapkan Ruas Pantura Batang Dibetonisasi

Pengendara Harapkan Ruas Pantura Batang Dibetonisasi

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Nana Minta Jajarannya Pertahankan Kinerja Baik Jelang Pelantikan Gubernur-Wagub Jateng

Nana Minta Jajarannya Pertahankan Kinerja Baik Jelang Pelantikan Gubernur-Wagub Jateng

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
KONI Batang Berharap, Anggaran Pembinaan Olahraga Tak Terpangkas untuk Program MBG

KONI Batang Berharap, Anggaran Pembinaan Olahraga Tak Terpangkas untuk Program MBG

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Wali Kota Semarang Tinjau Banjir di Terboyo Wetan dan Trimulyo

Wali Kota Semarang Tinjau Banjir di Terboyo Wetan dan Trimulyo

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Peringati HPN, DPRD Jateng Bentuk Sinergitas Insan Media di Era Disrupsi

Peringati HPN, DPRD Jateng Bentuk Sinergitas Insan Media di Era Disrupsi

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Pemerintahan
Empat Kendaraan Kecelakaan Karambol di Depan SPBU Krasak, Satu Orang Meninggal Dunia

Empat Kendaraan Kecelakaan Karambol di Depan SPBU Krasak, Satu Orang Meninggal Dunia

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Gerindra Jepara Siap Kawal MBG dan Progam Pemerintah Pusat di Daerah

Gerindra Jepara Siap Kawal MBG dan Progam Pemerintah Pusat di Daerah

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Close Ads X