SMPN 1 Tayu Luncurkan Aplikasi Anti Bullying SABICO

infojateng.id - 24 Juli 2023
SMPN 1 Tayu Luncurkan Aplikasi Anti Bullying SABICO
Sisiw SMPN 1 Tayu menunjukkan aplikasi anti perundungan SABICO - (infojateng.id)
|
Editor

Pati, infojateng.id – Pendidikan merupakan fondasi  dalam membentuk karakter dan perilaku individu. Oleh karena itu, penting bagi setiap sekolah untuk menciptakan lingkungan belajar yang aman, nyaman, menyenangkan dan bebas dari perundungan.

Baru-baru ini SMPN 1 Tayu meluncurkan aplikasi anti bullying yang inovatif sebagai langkah penting untuk melindungi siswa dari perilaku perundungan.

Aplikasi  bernama SABICO (Spensata Anti Bullying Community) ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan belajar yang aman dan nyaman bagi semua siswa.

SABICO dirancang untuk memungkinkan siswa, guru, dan orang tua melaporkan insiden bullying dengan cepat. Dengan menggunakan gawai, pengguna dapat mengunggah bukti laporan tindakan bullying, memberikan deskripsi kejadian, dan mengirimkannya langsung kepada staf sekolah.

“Aplikasi SABICO mempunyai tampilan yang interaktif, user friendly, dan kekinian sehingga anak merasa nyaman ketika penggunaannya,” jelas Kepala SMPN 1 Tayu, Sri Wahyuni.

Aplikasi ini dibentuk dengan tujuan untuk memberikan edukasi mengenai pencegahan bullying kepada seluruh warga SMP Negeri 1 Tayu. Melalui aplikasi ini, siswa dapat melakukan pelaporan bullying baik itu melaporkan diri sendiri sebagai korban ataupun orang lain.

Selain fungsi pelaporan, aplikasi ini juga akan menyediakan informasi edukasi tentang pencegahan bullying, serta memberikan panduan kepada siswa tentang cara menghadapi situasi bullying.

Aplikasi anti bullying ini diharapkan menjadi alat yang efektif dalam upaya memerangi bullying dan menciptakan lingkungan sekolah yang lebih aman dan inklusif bagi semua siswa.(redaksi)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Harga dan Spesifikasi Akaso Brave Action Camera 4K

Harga dan Spesifikasi Akaso Brave Action Camera 4K

Info Jateng   Komunitas   Laporan Khusus   Lifestyle
Mahasiswa dari Berbagai Kampus Ikuti PMM di Kampus UMK

Mahasiswa dari Berbagai Kampus Ikuti PMM di Kampus UMK

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Kanal LaporGub Jateng Unjuk Gigi di Festival Media Digital Pemerintah KPK RI

Kanal LaporGub Jateng Unjuk Gigi di Festival Media Digital Pemerintah KPK RI

Info Jateng   Laporan Khusus
2.750 Anak Yatim Terima Bantuan dari Pemkab Rembang

2.750 Anak Yatim Terima Bantuan dari Pemkab Rembang

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Pj Bupati Temanggung : ASN Wajib Jaga Netralitas dalam Pemilu

Pj Bupati Temanggung : ASN Wajib Jaga Netralitas dalam Pemilu

Eks Karesidenan Kedu   Info Jateng   Pemilu
Satlantas Polres Jepara Kembali Uji Coba Penindakan Pelanggaran Lalin Dengan Drone

Satlantas Polres Jepara Kembali Uji Coba Penindakan Pelanggaran Lalin Dengan Drone

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Peluang Bisnis Jasa Lukis Hena Masih Terbuka

Peluang Bisnis Jasa Lukis Hena Masih Terbuka

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Raih Penghargaan Swasti Saba Wiwerda, Ini Kata Pj Bupati Jepara

Raih Penghargaan Swasti Saba Wiwerda, Ini Kata Pj Bupati Jepara

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Pj. Bupati Cilacap Tekankan Netralitas ASN pada HUT KORPRI

Pj. Bupati Cilacap Tekankan Netralitas ASN pada HUT KORPRI

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Pemkab Jepara Terbaik Pengadaan Barang dan Jasa Se-Jateng

Pemkab Jepara Terbaik Pengadaan Barang dan Jasa Se-Jateng

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
TJKPD Cilacap Gelar Workshop Jejaring Keamanan Pangan Daerah Tahun 2023

TJKPD Cilacap Gelar Workshop Jejaring Keamanan Pangan Daerah Tahun 2023

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Korpri Jangan Dibawa untuk Kepentingan Politik

Korpri Jangan Dibawa untuk Kepentingan Politik

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Peringatan Hari Korpri Nasional, Pemkab Kendal Ziarah ke Makam Pahlawan

Peringatan Hari Korpri Nasional, Pemkab Kendal Ziarah ke Makam Pahlawan

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Bupati Demak Berikan Penghargaan Kepada Atlet dan Pelatih Berprestasi

Bupati Demak Berikan Penghargaan Kepada Atlet dan Pelatih Berprestasi

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Pemkab Kendal Menggelar Upacara HUT Ke-52 KORPRI

Pemkab Kendal Menggelar Upacara HUT Ke-52 KORPRI

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
HUT Korpri, Nana Sudjana Minta Tingkatkan Yanlik dan Kedepankan Netralitas ASN

HUT Korpri, Nana Sudjana Minta Tingkatkan Yanlik dan Kedepankan Netralitas ASN

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Jaga Keamanan Situs Pemerintah, Pemkab Sragen Luncurkan CSIRT

Jaga Keamanan Situs Pemerintah, Pemkab Sragen Luncurkan CSIRT

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng   Pemerintahan
Karang Taruna Desa Bakal Dapat Hibah Rp343 Juta dari Pemkab Temanggung

Karang Taruna Desa Bakal Dapat Hibah Rp343 Juta dari Pemkab Temanggung

Eks Karesidenan Kedu   Info Jateng
Geliat Ekonomi di Surakarta Bertumbuh Berkat Piala Dunia U-17

Geliat Ekonomi di Surakarta Bertumbuh Berkat Piala Dunia U-17

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng
Kabupaten Klaten Raih Penghargaan Swasti Saba Padapa 2023

Kabupaten Klaten Raih Penghargaan Swasti Saba Padapa 2023

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng
Close Ads X