Jalur Penghubung Kecamatan Gemuh dengan Patean Telah Selesai

infojateng.id - 10 November 2023
Jalur Penghubung Kecamatan Gemuh dengan Patean Telah Selesai
Bupati Kendal Dico M. Ganinduto meninjau jalur rekontruksi antara Desa Sojomerto Kecamatan Gemuh dengan Desa Kalices Kecamatan Patean, Kamis (9/11/2023). (Foto: Diskominfo Kendal) - (infojateng.id)
|
Editor

Kendal, Infojateng.idPemerintah Kabupaten (Pemkab) Kendal telah menyelesaikan jalur rekontruksi antara Desa Sojomerto Kecamatan Gemuh dengan Desa Kalices Kecamatan Patean, Kamis (9/11/2023).

Dengan terhubungnya jalur tersebut memberikan estimasi waktu lebih cepat bagi warga Kalices menuju Kendal atau sebaliknya.

Bupati Kendal Dico M. Ganinduto menyatakan, bahwa jalur penghubung ini mampu menghemat estimasi waktu 50 persen lebih.

Pihaknya turut menjelaskan jika proses pembangunan jalur dilakukan bertahap sejak tahun 2022.

“Waktu itu tahun 2022 dibangun jalan sepanjang 800 meter, kemudian di tahun 2023 sepanjang 600 meter ditambah lagi 2 kilometer menuju Curugsewu. Saat ini Alhamdulillah telah tersambung dua kecamatan yaitu Desa Sojomerto Kecamatan Gemuh dan Desa Kalices Kecamatan Patean sampai Curugsewu,” papar Dico.

Selain itu, tambah Dico, rekontruksi juga dilakukan pada jalur Curugsewu – Kalices.

Menurutnya, jika Kedua ruas jalur yang telah selesai Rekontruksi merupakan prioritas perbaikan yang masuk pada 13 persen jalan rusak di Kabupaten Kendal.

Adapun jalan yang berbatasan dengan Kabupaten Temanggung segera diselesaikan.

Dico juga menyebut, sampai saat ini, kondisi jalan kabupaten yang mantab di Kendal sudah mencapai 90 persen.

Sementara Kepala Desa Kalices Aris Munandar mengucapkan terima kasih kepada Pemkab Kendal atas pembangunan jalan tersebut.

“Alhamdulillah sekarang cuma butuh waktu setengah jam, bahkan kalau naik sepeda motor hanya 20 menit,” kata Aris.

Berdasarkan data dari PUPR Kendal, Pemkab Kendal di tahun 2023 telah melakukan pekerjaan diantaranya, Rekontruksi jalan 39 paket, Rehabilitasi jalan sebanyak 9 paket, Penggantian jembatan sebanyak 1 paket yaitu jembatan Sukodono – Bulugede dan Rehabilitasi jembatan 1 paket yaitu Jembatan Sidorejo – Dampal. (eko/redaksi)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Harga dan Spesifikasi Akaso Brave Action Camera 4K

Harga dan Spesifikasi Akaso Brave Action Camera 4K

Info Jateng   Komunitas   Laporan Khusus   Lifestyle
Mahasiswa dari Berbagai Kampus Ikuti PMM di Kampus UMK

Mahasiswa dari Berbagai Kampus Ikuti PMM di Kampus UMK

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Kanal LaporGub Jateng Unjuk Gigi di Festival Media Digital Pemerintah KPK RI

Kanal LaporGub Jateng Unjuk Gigi di Festival Media Digital Pemerintah KPK RI

Info Jateng   Laporan Khusus
2.750 Anak Yatim Terima Bantuan dari Pemkab Rembang

2.750 Anak Yatim Terima Bantuan dari Pemkab Rembang

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Pj Bupati Temanggung : ASN Wajib Jaga Netralitas dalam Pemilu

Pj Bupati Temanggung : ASN Wajib Jaga Netralitas dalam Pemilu

Eks Karesidenan Kedu   Info Jateng   Pemilu
Satlantas Polres Jepara Kembali Uji Coba Penindakan Pelanggaran Lalin Dengan Drone

Satlantas Polres Jepara Kembali Uji Coba Penindakan Pelanggaran Lalin Dengan Drone

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Peluang Bisnis Jasa Lukis Hena Masih Terbuka

Peluang Bisnis Jasa Lukis Hena Masih Terbuka

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Raih Penghargaan Swasti Saba Wiwerda, Ini Kata Pj Bupati Jepara

Raih Penghargaan Swasti Saba Wiwerda, Ini Kata Pj Bupati Jepara

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Pj. Bupati Cilacap Tekankan Netralitas ASN pada HUT KORPRI

Pj. Bupati Cilacap Tekankan Netralitas ASN pada HUT KORPRI

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Pemkab Jepara Terbaik Pengadaan Barang dan Jasa Se-Jateng

Pemkab Jepara Terbaik Pengadaan Barang dan Jasa Se-Jateng

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
TJKPD Cilacap Gelar Workshop Jejaring Keamanan Pangan Daerah Tahun 2023

TJKPD Cilacap Gelar Workshop Jejaring Keamanan Pangan Daerah Tahun 2023

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Korpri Jangan Dibawa untuk Kepentingan Politik

Korpri Jangan Dibawa untuk Kepentingan Politik

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Peringatan Hari Korpri Nasional, Pemkab Kendal Ziarah ke Makam Pahlawan

Peringatan Hari Korpri Nasional, Pemkab Kendal Ziarah ke Makam Pahlawan

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Bupati Demak Berikan Penghargaan Kepada Atlet dan Pelatih Berprestasi

Bupati Demak Berikan Penghargaan Kepada Atlet dan Pelatih Berprestasi

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Pemkab Kendal Menggelar Upacara HUT Ke-52 KORPRI

Pemkab Kendal Menggelar Upacara HUT Ke-52 KORPRI

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
HUT Korpri, Nana Sudjana Minta Tingkatkan Yanlik dan Kedepankan Netralitas ASN

HUT Korpri, Nana Sudjana Minta Tingkatkan Yanlik dan Kedepankan Netralitas ASN

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Jaga Keamanan Situs Pemerintah, Pemkab Sragen Luncurkan CSIRT

Jaga Keamanan Situs Pemerintah, Pemkab Sragen Luncurkan CSIRT

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng   Pemerintahan
Karang Taruna Desa Bakal Dapat Hibah Rp343 Juta dari Pemkab Temanggung

Karang Taruna Desa Bakal Dapat Hibah Rp343 Juta dari Pemkab Temanggung

Eks Karesidenan Kedu   Info Jateng
Geliat Ekonomi di Surakarta Bertumbuh Berkat Piala Dunia U-17

Geliat Ekonomi di Surakarta Bertumbuh Berkat Piala Dunia U-17

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng
Kabupaten Klaten Raih Penghargaan Swasti Saba Padapa 2023

Kabupaten Klaten Raih Penghargaan Swasti Saba Padapa 2023

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng
Close Ads X