Momen Seru Ganjar Bertemu Sederet Artis Muda di CFD Jakarta

infojateng.id - 20 November 2023
Momen Seru Ganjar Bertemu Sederet Artis Muda di CFD Jakarta
Ganjar Pranowo, Capres 2024 mengikuti car free day (CFD) Jakarta dan bertemu sederet artis muda, Minggu (19/11/2023). - (infojateng.id)
|
Editor

Jakarta, Infojateng.id – Suasana berubah heboh dan seru saat Ganjar Pranowo, Capres 2024 nomor urut 3 mengikuti car free day (CFD) Jakarta dan bertemu sederet artis muda, Minggu (19/11/2023).

Para artis itu tanpa sengaja bertemu Ganjar saat berolahraga.

Terlihat Aghniny Haque, Fadly Faisal, Marsha Aruan, Renaldy Pujiansyah, serta Harris Illano Vriza. Mereka secara tiba-tiba bertemu dengan Ganjar di CFD.

Di sepanjang jalan, mereka juga melayani permintaan berswafoto warga dengan ramah.

Mantan Gubernur Jawa Tengah itu pun tak henti tersenyum menyambut sapaan warga.

Usai berolahraga, Ganjar dan artis tanah air itu singgah di warung kaki lima untuk menikmati bubur ayam. Lagi-lagi, warga menyerbu untuk berebut foro bareng.

Aghniny Haque mengaku olahraga bareng Ganjar menjadi pengalaman yang asik. Ia tidak menyangka bakal bertemu dan berolahraga bareng Ganjar.

“Olahraga bareng Bapak bener-bener seru. Kira-kira dapat enam kilometer. Beliau sangat kuat, aku kalah,” tuturnya.

Kesempatan olahraga itu juga dimanfaatkan Ganjar untuk memberikan motivasi. Seperti menjaga keragaman hingga pola hidup sehat.

“Aku berharap ke depan Pak Ganjar bisa membawa aspirasi anak muda Indonesia untuk maju,” harap aktris laga itu.

Keseruan berlanjut, Ganjar mengajak para artis itu untuk naik MRT (Mass Rapid Transit) dari Senayan sampai Bundaran HI.

Sementara Ganjar mengatakan bahwa olahraga adalah salah satu pola hidup sehat. Dan, CFD kali ini sangat seru karena bertemu para anak muda yang penuh dengan kreatifitas.

“Ini semua anak muda yang penuh dengan kreatifitas dan talenta. Ada Aghniny ini atlet Taekwondo Jawa Tengah dan sekarang jadi aktris film,” tandasnya. (eko/redaksi)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Percepatan Pengentasan Kemiskinan, Bank Jateng Serahkan CSR ke Pemkab Jepara

Percepatan Pengentasan Kemiskinan, Bank Jateng Serahkan CSR ke Pemkab Jepara

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Menjamin Distribusi Bapokting Jelang Nataru, Disdagkop UKM Kendal Gelar Acara Temu Pengusaha

Menjamin Distribusi Bapokting Jelang Nataru, Disdagkop UKM Kendal Gelar Acara Temu Pengusaha

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Harga dan Spesifikasi Akaso Brave Action Camera 4K

Harga dan Spesifikasi Akaso Brave Action Camera 4K

Info Jateng   Komunitas   Laporan Khusus   Lifestyle
Mahasiswa dari Berbagai Kampus Ikuti PMM di Kampus UMK

Mahasiswa dari Berbagai Kampus Ikuti PMM di Kampus UMK

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Kanal LaporGub Jateng Unjuk Gigi di Festival Media Digital Pemerintah KPK RI

Kanal LaporGub Jateng Unjuk Gigi di Festival Media Digital Pemerintah KPK RI

Info Jateng   Laporan Khusus
2.750 Anak Yatim Terima Bantuan dari Pemkab Rembang

2.750 Anak Yatim Terima Bantuan dari Pemkab Rembang

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Pj Bupati Temanggung : ASN Wajib Jaga Netralitas dalam Pemilu

Pj Bupati Temanggung : ASN Wajib Jaga Netralitas dalam Pemilu

Eks Karesidenan Kedu   Info Jateng   Pemilu
Satlantas Polres Jepara Kembali Uji Coba Penindakan Pelanggaran Lalin Dengan Drone

Satlantas Polres Jepara Kembali Uji Coba Penindakan Pelanggaran Lalin Dengan Drone

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Peluang Bisnis Jasa Lukis Hena Masih Terbuka

Peluang Bisnis Jasa Lukis Hena Masih Terbuka

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Raih Penghargaan Swasti Saba Wiwerda, Ini Kata Pj Bupati Jepara

Raih Penghargaan Swasti Saba Wiwerda, Ini Kata Pj Bupati Jepara

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Pj. Bupati Cilacap Tekankan Netralitas ASN pada HUT KORPRI

Pj. Bupati Cilacap Tekankan Netralitas ASN pada HUT KORPRI

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Pemkab Jepara Terbaik Pengadaan Barang dan Jasa Se-Jateng

Pemkab Jepara Terbaik Pengadaan Barang dan Jasa Se-Jateng

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
TJKPD Cilacap Gelar Workshop Jejaring Keamanan Pangan Daerah Tahun 2023

TJKPD Cilacap Gelar Workshop Jejaring Keamanan Pangan Daerah Tahun 2023

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Korpri Jangan Dibawa untuk Kepentingan Politik

Korpri Jangan Dibawa untuk Kepentingan Politik

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Peringatan Hari Korpri Nasional, Pemkab Kendal Ziarah ke Makam Pahlawan

Peringatan Hari Korpri Nasional, Pemkab Kendal Ziarah ke Makam Pahlawan

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Bupati Demak Berikan Penghargaan Kepada Atlet dan Pelatih Berprestasi

Bupati Demak Berikan Penghargaan Kepada Atlet dan Pelatih Berprestasi

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Pemkab Kendal Menggelar Upacara HUT Ke-52 KORPRI

Pemkab Kendal Menggelar Upacara HUT Ke-52 KORPRI

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
HUT Korpri, Nana Sudjana Minta Tingkatkan Yanlik dan Kedepankan Netralitas ASN

HUT Korpri, Nana Sudjana Minta Tingkatkan Yanlik dan Kedepankan Netralitas ASN

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Jaga Keamanan Situs Pemerintah, Pemkab Sragen Luncurkan CSIRT

Jaga Keamanan Situs Pemerintah, Pemkab Sragen Luncurkan CSIRT

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng   Pemerintahan
Karang Taruna Desa Bakal Dapat Hibah Rp343 Juta dari Pemkab Temanggung

Karang Taruna Desa Bakal Dapat Hibah Rp343 Juta dari Pemkab Temanggung

Eks Karesidenan Kedu   Info Jateng
Close Ads X