13 Pemenang Lomba Dapat Hadiah Wisata

infojateng.id - 17 Juli 2019
13 Pemenang Lomba Dapat Hadiah Wisata
 - ()
Penulis
|
Editor

Tahun Ini Digelar Lebih Besar dan Menarik

JAKARTA– Melalui proses yang cukup panjang, maka terpilihlah ke-13 pemenang nasional lomba gambar Family Colouring Competitions 2018/2019 yang diadkan oleh Faber-Castell. Nantinya para pemenang nasional ini akan menikmati hadiah utama, yakni berwisata mengunjungi keindahan budaya dan sejarah dari 3 kota wisata, yakni Yogyakarta, Belitung dan Malang.

Dimana 13 pemenang ini terdiri atas 8 pemenang berasal dari wilayah perlombaan pulau Sumatera, yang akan mendapatkan hadiah wisata ke Yogyakarta, sementara 3 pemenang asal pulau ke Jawa, akan berangkat ke Belitung. Sedangkan 2 pemenang perwakilan Indonesia Timur akan berwisata ke Jatim Park-Malang.

Product Manager PT Faber-Castell International Indonesia, Richard Panelewen mengatakan, bahwa ke-13 pemenang lomba ini telah melewati proses yang cukup panjang. Dengan diawali proses keikutsertaannya di tingkat kota pelaksana hingga akhirnya harus disaring kembali dalam penjurian nasional, yang diadakan per-wilayah.

“Secara tidak langsung ke-13 pemenang nasional ini juga mewakili keragaman anak-anak Indonesia, karena mereka berasal dari daerah-daerah di Indonesia, tidak hanya dari kota-kota besar namun hingga dipenjuru kota kecil. Pemenang ini tiap pemenang juga berkesempatan mengajak 1 (satu) orang tua pendamping,” ujarnya.

Dalam pelaksanaan lomba di tahun ini diikuti 79.330 peserta yang berasal dari 70 kota di Indonesia, dari Sabang yang mewakili barat Indonesia, hingga Parigi di Sulawesi.

Dari sisi pelaksanaan lomba, bahwa Family Colouring Competitions adalah perlombaan menggambar yang digagas oleh Faber-Castell dengan melibatkan peran aktif dari orang tua. Hall ini sejalan dengan semangat dan kampanye dari Faber-Castell yakni #Art4All.

“Saat ini, waktu kebersamaan antara orang tua dan anak sangat terbatas. Sehingga perlu dibentuk kembali momen-momen indah antara anak dan orang tua, diantaranya melalui kegiatan menggambar dan mewarnai ini,” paparnya.

Tahun ini Faber-Castell akan kembali menghadirkan 2 program yang terkait dengan mewarnai dan menggambar. Yakni melalui Family Art Competitions dan Family Colouring Competitions dengan hadiah yang lebih besar dan makin menarik. (redaksi)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Kuota Haji 2024 Jateng Bertambah, Pj Gubernur Dorong Pembangunan Embarkasi Baru

Kuota Haji 2024 Jateng Bertambah, Pj Gubernur Dorong Pembangunan Embarkasi Baru

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
RS Bhayangkara Blora Ditarget Operasional Februari 2024

RS Bhayangkara Blora Ditarget Operasional Februari 2024

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Kesehatan
Anak Disabilitas Sragen Hasilkan Batik Kontemporer dan Sibori

Anak Disabilitas Sragen Hasilkan Batik Kontemporer dan Sibori

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng
Peringatan Hakordia Tingkat Provinsi Jateng, 29 Desa Antikorupsi Raih Penghargaan

Peringatan Hakordia Tingkat Provinsi Jateng, 29 Desa Antikorupsi Raih Penghargaan

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
PPID Cilacap Paparkan Kinerja Keterbukaan Informasi dalam Uji Publik Komisi Informasi Jateng

PPID Cilacap Paparkan Kinerja Keterbukaan Informasi dalam Uji Publik Komisi Informasi Jateng

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Antusias Perempuan Ikuti Serat Kartini yang Digelar Pemprov Jateng

Antusias Perempuan Ikuti Serat Kartini yang Digelar Pemprov Jateng

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng
Desa Kemiri Barat Raih Predikat Desa Antikorupsi Tingkat Provinsi

Desa Kemiri Barat Raih Predikat Desa Antikorupsi Tingkat Provinsi

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Gelar Konsolidasi, Relawan AMIN Jepara Optimis Raup 40 Persen Suara

Gelar Konsolidasi, Relawan AMIN Jepara Optimis Raup 40 Persen Suara

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Politik
Desa Brokoh Raih Penghargaan Desa Cantik se-Provinsi Jateng

Desa Brokoh Raih Penghargaan Desa Cantik se-Provinsi Jateng

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Potensi Desa
Peringati Hari Bakti Ke-78, DPUPR Blora Giat Bersih Sungai dan Penanaman Pohon

Peringati Hari Bakti Ke-78, DPUPR Blora Giat Bersih Sungai dan Penanaman Pohon

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
KONI Jepara Gelar Rakerkab, Pj. Bupati Beri Bonus Atlet Berprestasi

KONI Jepara Gelar Rakerkab, Pj. Bupati Beri Bonus Atlet Berprestasi

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Pj Bupati Batang Dianugerahi PGRI Award

Pj Bupati Batang Dianugerahi PGRI Award

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Pemkab Kendal Sabet 2 Penghargaan Top Digital Award 2023

Pemkab Kendal Sabet 2 Penghargaan Top Digital Award 2023

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Kasus DBD di Jateng Menurun, Dinkes Jateng Minta Warga Waspada saat Pancaroba

Kasus DBD di Jateng Menurun, Dinkes Jateng Minta Warga Waspada saat Pancaroba

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Kesehatan
Kampung KB di Rembang Jadi Amunisi Tambahan Tekan Kasus Stunting

Kampung KB di Rembang Jadi Amunisi Tambahan Tekan Kasus Stunting

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Pj Ketua TP PKK Kukuhkan Pembina Posyandu se-Jateng

Pj Ketua TP PKK Kukuhkan Pembina Posyandu se-Jateng

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Sosialisasi dan Launching Smart Service Kepegawaian

Sosialisasi dan Launching Smart Service Kepegawaian

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
Pemkab Jepara Optimis Partisipasi Pemilih di Pemilu 2024 Meningkat

Pemkab Jepara Optimis Partisipasi Pemilih di Pemilu 2024 Meningkat

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemilu
Perkuat Inovasi, Sekda Jateng Minta Kualitas Pelayanan Publik Ditingkatkan

Perkuat Inovasi, Sekda Jateng Minta Kualitas Pelayanan Publik Ditingkatkan

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
Pj Bupati Cilacap Kukuhkan FKUB Periode 2023 – 2028

Pj Bupati Cilacap Kukuhkan FKUB Periode 2023 – 2028

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Close Ads X