Ratusan Bidang Tanah di Kota Pekalongan Bersertifikat Elektronik pada Juni-September 2024

infojateng.id - 28 September 2024
Ratusan Bidang Tanah di Kota Pekalongan Bersertifikat Elektronik pada Juni-September 2024
Kepala Kantor Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Kota Pekalongan, Joko Wiyono. Dok. Jatengprov.go.id - (infojateng.id)
|
Editor

Kota Pekalongan, infojateng.id – Terhitung Juni-September 2024, sebanyak 681 bidang tanah di Kota Pekalongan telah bersertifikat elektronik.

Kepala Kantor Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Kota Pekalongan, Joko Wiyono menjelaskan, 681 bidang tanah itu terdiri dari 650 bidang tanah hak milik masyarakat, 17 bidang tanah dengan sertifikat Hak Guna Bangunan (HGB), 8 bidang tanah dengan hak pakai, 6 bidang tanah wakaf.

Menurutnya, sertifikat elektronik tersebut sebagai wujud digitalisasi dan inovasi baru, yang menjadi kunci dalam transformasi digital sektor pertanahan.

“Sesuai arahan Kementerian ATR/BPN, pada Peringatan Hari Agraria dan Tata Ruang (Hantaru) Tahun 2024 ini, kami fokus untuk memberikan peningkatan layanan elektronik khususnya penerbitan sertifikat elektronik,” ucap Joko, pada Apel Peringatan Hantaru ke-64 Tahun 2024, di Halaman Kantor BPN setempat, baru-baru ini.

Lebih lanjut, pihaknya terus mendorong seluruh sertifikat di Kota Pekalongan bisa alih media dari sertifikat konvensional, berupa dokumen kertas, menjadi sertifikat elektronik.

Joko menambahkan, sertifikat elektronik memiliki sejumlah keunggulan, di antaranya mengurangi risiko kehilangan atau kerusakan akibat musibah, bencana, pencurian, atau upaya oknum lain untuk merampas tanah, serta mempermudah pengelolaan data.

Sertifikat elektronik secara utuh akan disimpan dalam database elektronik Kantor Pertanahan.

“Untuk sertifikat elektronik, yang pasti dari segi keamanan lebih terjamin dan lebih mudah disimpan masyarakat,” pungkasnya. (eko/redaksi)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

KCC Glass dan Wafin Manufacturing Resmi Beroperasi di KIT Batang

KCC Glass dan Wafin Manufacturing Resmi Beroperasi di KIT Batang

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Kabupaten Batang Raih Apresiasi IPS Predikat Baik dari BPS RI

Kabupaten Batang Raih Apresiasi IPS Predikat Baik dari BPS RI

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Pemerintahan
Lebih Dekat dengan Sri Rahayu, Loyalis Banteng di Dapil Jawa Timur VI

Lebih Dekat dengan Sri Rahayu, Loyalis Banteng di Dapil Jawa Timur VI

Info Jateng   Info Nasional   Laporan Khusus   Politik
Kunjungan Kerja di Jepara, Wamentan RI Serahkan Bantuan Alat Pertanian

Kunjungan Kerja di Jepara, Wamentan RI Serahkan Bantuan Alat Pertanian

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Tidak Netral dalam Pilkada 2024, ASN di Batang Bakal Terancam Pidana

Tidak Netral dalam Pilkada 2024, ASN di Batang Bakal Terancam Pidana

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Pemilu
Bantuan Relokasi Rumah Disambut Bahagia Warga Terdampak Rob di Kabupaten Pekalongan

Bantuan Relokasi Rumah Disambut Bahagia Warga Terdampak Rob di Kabupaten Pekalongan

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Raih Penghargaan Adiwiyata Nasional, SDN 4 Jambu Jadi Inspirasi SD dan SMP di Jepara

Raih Penghargaan Adiwiyata Nasional, SDN 4 Jambu Jadi Inspirasi SD dan SMP di Jepara

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pendidikan
Terdampak Rob, 98 KK di Kabupaten Pekalongan Dapat Bantuan Rumah Gratis

Terdampak Rob, 98 KK di Kabupaten Pekalongan Dapat Bantuan Rumah Gratis

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Literasi Digital Diperkuat, Netralitas ASN Terus Dijaga

Literasi Digital Diperkuat, Netralitas ASN Terus Dijaga

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
Seminar Kebangsaan, Nana Ajak Mahasiswa Aktif Sosialisasikan Pilkada Serentak

Seminar Kebangsaan, Nana Ajak Mahasiswa Aktif Sosialisasikan Pilkada Serentak

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Politik
Awal Oktober 2024, Harga Kebutuhan Pokok di Purbalingga Stabil

Awal Oktober 2024, Harga Kebutuhan Pokok di Purbalingga Stabil

Ekonomi   Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Blusukan ke TPI Sarang, Mbak Vivit Disambut Satu Jari Para Nelayan

Blusukan ke TPI Sarang, Mbak Vivit Disambut Satu Jari Para Nelayan

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Politik
ASN Jawa Tengah Didorong Miliki Etika di Ruang Digital

ASN Jawa Tengah Didorong Miliki Etika di Ruang Digital

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
Rekrutmen PPPK Jateng 2024 Dimulai, Begini Tahapannya

Rekrutmen PPPK Jateng 2024 Dimulai, Begini Tahapannya

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Berikut Jadwal dan Kuota Pengadaan PPPK Kabupaten Batang Tahun 2024

Berikut Jadwal dan Kuota Pengadaan PPPK Kabupaten Batang Tahun 2024

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Belasan Desa di Pecangaan Laksanakan Uji Konsekuensi Informasi Publik

Belasan Desa di Pecangaan Laksanakan Uji Konsekuensi Informasi Publik

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Drama Politik di Dapil Jatim VI: Pulung Agustianto Unggul, Sri Rahayu dan Arteria Dahlan Mundur Digantikan Romy Soekarno

Drama Politik di Dapil Jatim VI: Pulung Agustianto Unggul, Sri Rahayu dan Arteria Dahlan Mundur Digantikan Romy Soekarno

Info Jateng   Info Nasional   Laporan Khusus   Politik
Kembangkan Kompetensi, Muslimat NU Batang Siap Hadapi Industrialisasi

Kembangkan Kompetensi, Muslimat NU Batang Siap Hadapi Industrialisasi

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Inflasi Kabupaten Rembang pada September Rendah

Inflasi Kabupaten Rembang pada September Rendah

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Shinta Ajak Masyarakat Kunjungi Paviliun Jateng di Inacraft 2024

Shinta Ajak Masyarakat Kunjungi Paviliun Jateng di Inacraft 2024

Ekonomi   Info Jateng   Laporan Khusus
Close Ads X