Pengajar Keagamaan Kristen Juga Rasakan Manfaat Insentif dari Pemprov Jateng

infojateng.id - 8 April 2023
Pengajar Keagamaan Kristen Juga Rasakan Manfaat Insentif dari Pemprov Jateng
Yemima Alfsen, pengajar di Gereja Utusan Pantekosta Di Indonesia (GUPDI) Gawok, Bedodo, Desa Blimbing, Kecamatan Gatak, Kabupaten Sukoharjo mendapat insentif dari Pemprov Jateng. (Foto: Diskominfo Jateng) - (infojateng.id)
|
Editor

SukoharjoInfojateng.id –  Menerima insentif pengajar keagamaan Kristen dari Pemprov Jateng, Yemima Alfsen merasakan beragam manfaat. Dia bisa membayar hutang, juga membeli permen untuk murid sekolah minggu gereja.

Pengajar di Gereja Utusan Pantekosta Di Indonesia (GUPDI) Gawok, Bedodo, Desa Blimbing, Kecamatan Gatak, Kabupaten Sukoharjo ini mengaku, uang insentif itu diterimanya rutin empat bulan sekali setiap tahun. Total nilai Rp 1,2 juta per tahun.

“100 persen uang itu tidak semuanya kita pakai, kadang saya pribadi. Aku ada pertanyaan nih (ke murid sekolah minggu). Seperti ini. Kalau kalian bisa jawab, dibelikan dusgrip atau dibelikkan pensil. Atau mungkin dibelikan permen. Tak bagikan satu-satu,” kata Yemima di GUPDI Gawok, Jumat (7/4/2023).

Selain itu, para pengajar sekolah minggu saat berbagi cerita usai mengajar, kadang mereka saling bertukar pengalaman dalam menggunakan uang insentif. Beragam cerita bermunculan dari mereka.

“Bayar hutang. Saya lihat sendiri. Biasanya setelah sekolah minggu, kita enggak langsung pulang. Kita ngumpul sik. Sampai jam 11. Kita sharing. Wis metu (insentif cair) rung selak nggo Natalan, barki lebaran kok nggak cair-cair. Tak nggo nyaur utang. Ceritanya seperti itu,” ungkapnya.

Sedangkan kebermanfaatan insentif untuk kepentingan pribadi, seperti untuk keperluan membeli bensin operasional, hingga membeli pulsa listrik dan lainnya.

Dia pribadi, bantuan sekolah minggu itu sangat membantu. Apalagi, untuk dirinya yang berada di desa.

Mulanya, Yemima tidak terpikirkan akan mendapat bantuan. Dia dan rekan pengajar amat bersemangat dan bersyukur dengan adanya insentif tersebut.

“Kita bersyukur ternyata Tuhan itu selalu melihat pelayanan kita. Selalu memberikan upahnya. Sekecil apapun pelayanan kita. Apapun yang kita lakukan. Ketika yang kita lakukan baik, itu pasti ada upahnya. Kerja itu ada upahnya. Itu terbukti,” ucapnya.

Bertahun-tahun mengajar di gereja, kata Yemima, baru di era kepemimpinan Gubernur Jateng Ganjar Pranowo, ada program pemberian insentif pengajar keagamaan. Pihaknya sangat antusias dengan adanya program itu.

Dia berharap, pemerintah terus memberikan insentif. Meski nilainya tak seberapa dibandingkan dengan harga kebutuhan hidup yang tinggi, tapi dia sangat berterima kasih.

“Harapan ke depan kami tidak hanya insentif, tapi kami ingin untuk alat peraga. Karena alat peraga itu mahal. Anak-anak butuh flanel, meja, kursi. Satu meja itu Rp50 ribu. Di etalase buku, buku yang kita pakai sejak zaman baheula. Zaman dulu banget ya,” bebernya.

Dijelaskan, lanjut dia, kegiatan mengajarnya dilakukan setiap hari Minggu. Di situ, dia mengajarkan soal pengetahuan keagamaan hingga keterampilan menggambar dan melukis.

Pihaknya memang menyiapkan generasi bagus untuk menghadapi tunas remaja. Berlanjut dari tunas remaja, ke pemuda, kemudian menjadi jemaat biasa.

Yemima mewakili GUPDI Bedodo mengucapkan banyak terima kasih kepada Gubernur Ganjar Pranowo, karena telah memedulikan pengajar keagamaan semua agama.

“Kami berharap bantuan tidak berhenti. Bapak (gubernur) bisa terus memerhatikan kami. Sampai kapan pun supaya kami lebih semangat melayani,” pungkasnya.

Sebagai informasi, Pemerintah Provinsi Jateng memberikan insentif kepada pengajar keagamaan agama Kristen sebanyak 5.651 pada 2023. Bantuan diberikan sebagai bentuk apresiasi terhadap para pengajar keagamaan. (eko/redaksi)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Operasi Modifikasi Cuaca, Satu Ton NaCl Disemai di Perairan Utara Jateng

Operasi Modifikasi Cuaca, Satu Ton NaCl Disemai di Perairan Utara Jateng

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Mangkunegaran Diharap Pertahankan Nilai Budaya dan Wisata

Mangkunegaran Diharap Pertahankan Nilai Budaya dan Wisata

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng   Seni & Budaya
Plt. Bupati Pati Salurkan Bantuan Baznas untuk Fakir Miskin

Plt. Bupati Pati Salurkan Bantuan Baznas untuk Fakir Miskin

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Perantara Sabu di Pati Dibekuk Polisi, Amankan 11,72 Gram

Perantara Sabu di Pati Dibekuk Polisi, Amankan 11,72 Gram

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Tim Trauma Healing Polres Purbalingga Ajak Anak Mengaji, Bagikan Sarung dan Kopiah

Tim Trauma Healing Polres Purbalingga Ajak Anak Mengaji, Bagikan Sarung dan Kopiah

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Bersihkan Longsor di Desa Pranten, Dua Unit Alat Berat Dikerahkan

Bersihkan Longsor di Desa Pranten, Dua Unit Alat Berat Dikerahkan

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Satpolairud Pati Perluas Pencarian Nelayan Hilang di Perairan Banyutowo

Satpolairud Pati Perluas Pencarian Nelayan Hilang di Perairan Banyutowo

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
PAD Pariwisata Jadi Pekerjaan Rumah Besar Kabupaten Batang

PAD Pariwisata Jadi Pekerjaan Rumah Besar Kabupaten Batang

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Wisata
SPPG Polri Distribusikan MBG ke Sejumlah Sekolah Hingga Posyandu

SPPG Polri Distribusikan MBG ke Sejumlah Sekolah Hingga Posyandu

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
BPI Salurkan Bantuan Logistik Korban Banjir dan Longsor

BPI Salurkan Bantuan Logistik Korban Banjir dan Longsor

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Kabar Gembira! Biaya Pelunasan Ibadah Haji Turun Rp25,5 Juta 

Kabar Gembira! Biaya Pelunasan Ibadah Haji Turun Rp25,5 Juta 

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Info Nasional
Korban Hanyut Ditemukan Meninggal di Perairan Demak, Operasi SAR Resmi Ditutup

Korban Hanyut Ditemukan Meninggal di Perairan Demak, Operasi SAR Resmi Ditutup

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Tinjau Longsor, Wabup Batang Imbau Warga Waspada Longsor Susulan

Tinjau Longsor, Wabup Batang Imbau Warga Waspada Longsor Susulan

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Viral Temuan Kayu di Pantai Larangan, Ini Kata Perhutani

Viral Temuan Kayu di Pantai Larangan, Ini Kata Perhutani

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Polresta Pati Minta Ruas Jalan Pati–Tayu yang Rusak Diperbaiki

Polresta Pati Minta Ruas Jalan Pati–Tayu yang Rusak Diperbaiki

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Bupati Jepara Terima Kunjungan Komisi D DPRD Jawa Tengah

Bupati Jepara Terima Kunjungan Komisi D DPRD Jawa Tengah

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Bupati Jepara dan Perangkat Daerah Tandatangani Perjanjian Kinerja Tahun 2026

Bupati Jepara dan Perangkat Daerah Tandatangani Perjanjian Kinerja Tahun 2026

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Komeng dan DPD RI Kagum Gebrakan Jateng dalam Pertanian dan Ketahanan Pangan

Komeng dan DPD RI Kagum Gebrakan Jateng dalam Pertanian dan Ketahanan Pangan

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
Polres Purbalingga dan Bhayangkari Baksos di Dua Lokasi Bencana Alam

Polres Purbalingga dan Bhayangkari Baksos di Dua Lokasi Bencana Alam

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Wapres Gibran dan Wagub Jateng Bangun Keakraban dengan Mahasiswa UKSW

Wapres Gibran dan Wagub Jateng Bangun Keakraban dengan Mahasiswa UKSW

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Close Ads X