Komisi IV DPRD Sragen Mengaku Dibohongi Oknum Guru Terduga Pelaku Perundungan Siswa SMA

infojateng.id - 16 November 2022
Komisi IV DPRD Sragen Mengaku Dibohongi Oknum Guru Terduga Pelaku Perundungan Siswa SMA
Komisi IV DPRD Sragen, Jateng meminta keterangan kepada guru dan Kepala SMA N 1 Sumberlawang, Rabu, (16/11/2022). - (infojateng.id)
Penulis
|
Editor

Sragen, infojateng.id – Komisi IV DPRD Sragen memanggil Kepala SMA N 1 Sumberlawang Tri Umiatsih dan oknum guru terduga pelaku perundungan SW, Rabu (16/11/2022). Wakil rakyat meminta keterangan terhadap kasus bullying atau perundungan yang dilakukan oknum guru kepada salah satu siswi.

Dalam kesempatan itu, Anggota Komisi IV DPRD Sragen Fathurohman mengaku dibohongi oleh oknum guru terduga pelaku perundungan berinisial SW. Menurut Fathurohman, apa yang disampaikan SW saat audiensi dengan DPRD Sragen sebelumnya tidak benar.

“Kita mengakui keterlambatan dalam data, ternyata berbeda dalam audiensi pada hari ini. Apa yang dikatakan kepala sekolah dan oknum guru ini (SW, red) yang kita minta berbicara apa adanya yang terjadi di SMA Negeri 1 Sumberlawang ternyata berbeda setelah kami mendapatkan data. Ternyata saudara SW ini memeberikan peringatan terlalu keras,” katanya.

“Meskipun berbicaranya normatif dibhadapan murid dan tidak ditujukan kepada si A dan si B. Faktanya setelah ada datanya apa yang dikatakan Suwarno itu bohong dihadapan DPRD,” jelas Fathurrohman kepada awak media usai mengikuti audiensi, Rabu (16/11/2022).

Fatur berharap ada langkah pemanggilan kepada pihak guru dan kepala sekolah SMA Negeri 1 Sumberlawang. “Ketika terjadi pembohongan semacam ini dihadapan temen – temen DPRD. Ya temen – temen DPRD harus segera mengambil langkah pemanggilan dan ditanyakan secara detailnya,” imbuhnya.

Kebohongan ini terungkap setelah anggota DPRD Sragen, Fathurrohman mendapatkan data – data terkait perundungan yang diduga dilakukan SW.

Sementara, Ketua komisi IV DPRD Sragen, Giyamto meminta kepada SW untuk menyampaikan keterangan sejujur – jujurnya dalam menyelesaikan dan meredamkan permasalahan yang sudah ramai dalam pemeberitaan.

“Makanya di awal, saya bilang sama Pak SW agar menyampaikan keterangan sejujur – jujurnya supaya tidak dipanggil lagi oleh Komisi IV DPRD Sragen, apabila keterangan itu tidak jujur akan kita panggil lagi,” papar Ketua Komisi IV DPRD Sragen.(fid/redaksi)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Dua Hari, Sekda Jateng Kawal Langsung Pencarian Pendaki Hilang di Bukit Mongkrang

Dua Hari, Sekda Jateng Kawal Langsung Pencarian Pendaki Hilang di Bukit Mongkrang

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng
Tim Dokkes Polres Purbalingga Periksa Kesehatan Warga Terdampak Bencana Door to Door

Tim Dokkes Polres Purbalingga Periksa Kesehatan Warga Terdampak Bencana Door to Door

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng   Kesehatan
Peringati HGN, SPPG Karangasem Selatan Terapkan Varian Menu Berkecukupan Gizi

Peringati HGN, SPPG Karangasem Selatan Terapkan Varian Menu Berkecukupan Gizi

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Anak Terdampak Longsor Diminta Tetap Belajar Meski Sekolah Ditutup

Anak Terdampak Longsor Diminta Tetap Belajar Meski Sekolah Ditutup

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Polresta Pati Siapkan Fasilitas Pemeriksaan Saksi untuk Penyidik KPK

Polresta Pati Siapkan Fasilitas Pemeriksaan Saksi untuk Penyidik KPK

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Atlet Para Jateng Sumbang 116 Medali di ASEAN Para Games 13 Thailand

Atlet Para Jateng Sumbang 116 Medali di ASEAN Para Games 13 Thailand

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Olahraga
Bupati Faiz Instruksikan Penanganan Darurat Longsor di Jembatan Kemligi

Bupati Faiz Instruksikan Penanganan Darurat Longsor di Jembatan Kemligi

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Bidkum Polda Jateng Sosialisasikan KUHP Baru di Polres Wonogiri

Bidkum Polda Jateng Sosialisasikan KUHP Baru di Polres Wonogiri

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng
24 Rumah Terdampak Bencana di Jepara Dapat Bantuan RTLH BTT

24 Rumah Terdampak Bencana di Jepara Dapat Bantuan RTLH BTT

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Empat Pemda di Pantura Komitmen Ubah Masalah Sampah Jadi Sumber Energi

Empat Pemda di Pantura Komitmen Ubah Masalah Sampah Jadi Sumber Energi

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Pemprov Jateng akan Tutup Bukit Mongkrang Selama Ramadan 

Pemprov Jateng akan Tutup Bukit Mongkrang Selama Ramadan 

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng
Pemkab Batang Siapkan Relokasi Warga Terdampak Longsor Pranten

Pemkab Batang Siapkan Relokasi Warga Terdampak Longsor Pranten

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
DLHK Jateng Ungkap Penyebab Utama Banjir dan Longsor di Lereng Gunung Slamet

DLHK Jateng Ungkap Penyebab Utama Banjir dan Longsor di Lereng Gunung Slamet

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
17 KK Terdampak Longsor Cibeunying Mulai Tempati Huntara

17 KK Terdampak Longsor Cibeunying Mulai Tempati Huntara

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Penandatanganan Naskah Kesepakatan Bersama Pengelolaan Sampah

Penandatanganan Naskah Kesepakatan Bersama Pengelolaan Sampah

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Longsor di Lereng Gunung Slamet Dipicu Hujan Ekstrem

Longsor di Lereng Gunung Slamet Dipicu Hujan Ekstrem

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Rehabilitasi Jalan Getas – Singorojo Diapresiasi warga

Rehabilitasi Jalan Getas – Singorojo Diapresiasi warga

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Pemkab Rembang Raih Penghargaan UHC Prioritas

Pemkab Rembang Raih Penghargaan UHC Prioritas

Info Jateng   Laporan Khusus
SMKN 1 Kendal Perkenalkan Proyek Entrepreneur

SMKN 1 Kendal Perkenalkan Proyek Entrepreneur

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pendidikan
Bupati Ngantor di Desa Rajekwesi, Fokus Pengembangan Wisata dan Perbaikan Jalan

Bupati Ngantor di Desa Rajekwesi, Fokus Pengembangan Wisata dan Perbaikan Jalan

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Close Ads X