Tanamkan Disiplin Sejak Dini, Polisi Latih PBB Siswa Sekolah Dasar

infojateng.id - 2 Februari 2025
Tanamkan Disiplin Sejak Dini, Polisi Latih PBB Siswa Sekolah Dasar
Pelatihan Peraturan Baris-Berbaris kepada siswa sekolah dasar yang digelar di Gedung Serbaguna Desa Ceporan, Kecamatan Gantiwarno, Sabtu (1/2/2025). Dok. Humas Polres Klaten  - (infojateng.id)
|
Editor

Klaten, Infojateng.id – Polres Klaten melalui Polsek Gantiwarno menggelar pelatihan Peraturan Baris-Berbaris (PBB) bagi siswa SDN 2 Ceporan, Kecamatan Gantiwarno.

Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 07.30 WIB ini dilaksanakan di Gedung Serbaguna Desa Ceporan, Kecamatan Gantiwarno, Sabtu (1/2/2025).

Pelatihan ini bertujuan untuk menanamkan kedisiplinan dan membentuk karakter tangguh sejak dini.

Dalam sesi latihan, siswa diberikan materi dasar baris-berbaris seperti sikap sempurna, hadap kanan/kiri, serta gerakan dasar lainnya yang melatih kekompakan dan ketertiban.

Kasihumas Polres Klaten, AKP Nyoto menjelaskan bahwa pelatihan semacam ini memiliki manfaat besar bagi pembentukan mental dan karakter siswa.

Menurutnya, kepolisian memiliki peran penting dalam memberikan edukasi kedisiplinan sejak dini agar anak-anak tumbuh menjadi pribadi yang bertanggung jawab dan disiplin.

Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya kepolisian dalam membentuk karakter generasi muda.

“Dengan pelatihan PBB, anak-anak dapat belajar nilai-nilai kedisiplinan, kerja sama, serta menghormati aturan yang akan berguna bagi kehidupan mereka di masa depan,” ujar AKP Nyoto.

Kegiatan pelatihan ini dipimpin oleh PS Kanit Propam Polres Klaten, Aiptu Supriyanto yang memberikan arahan langsung kepada siswa. Para peserta terlihat antusias mengikuti setiap instruksi yang diberikan.

Polsek Gantiwarno berharap kegiatan ini dapat memberikan manfaat jangka panjang bagi para siswa, terutama dalam hal kedisiplinan dan kerja sama tim.

Polsek Gantiwarno berkomitmen untuk terus mendukung pembinaan kedisiplinan di lingkungan sekolah guna mencetak generasi yang lebih baik. (eko/redaksi)

 




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Perantara Sabu di Pati Dibekuk Polisi, Amankan 11,72 Gram

Perantara Sabu di Pati Dibekuk Polisi, Amankan 11,72 Gram

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Tim Trauma Healing Polres Purbalingga Ajak Anak Mengaji, Bagikan Sarung dan Kopiah

Tim Trauma Healing Polres Purbalingga Ajak Anak Mengaji, Bagikan Sarung dan Kopiah

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Bersihkan Longsor di Desa Pranten, Dua Unit Alat Berat Dikerahkan

Bersihkan Longsor di Desa Pranten, Dua Unit Alat Berat Dikerahkan

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Satpolairud Pati Perluas Pencarian Nelayan Hilang di Perairan Banyutowo

Satpolairud Pati Perluas Pencarian Nelayan Hilang di Perairan Banyutowo

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
PAD Pariwisata Jadi Pekerjaan Rumah Besar Kabupaten Batang

PAD Pariwisata Jadi Pekerjaan Rumah Besar Kabupaten Batang

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Wisata
SPPG Polri Distribusikan MBG ke Sejumlah Sekolah Hingga Posyandu

SPPG Polri Distribusikan MBG ke Sejumlah Sekolah Hingga Posyandu

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
BPI Salurkan Bantuan Logistik Korban Banjir dan Longsor

BPI Salurkan Bantuan Logistik Korban Banjir dan Longsor

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Kabar Gembira! Biaya Pelunasan Ibadah Haji Turun Rp25,5 Juta 

Kabar Gembira! Biaya Pelunasan Ibadah Haji Turun Rp25,5 Juta 

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Info Nasional
Korban Hanyut Ditemukan Meninggal di Perairan Demak, Operasi SAR Resmi Ditutup

Korban Hanyut Ditemukan Meninggal di Perairan Demak, Operasi SAR Resmi Ditutup

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Tinjau Longsor, Wabup Batang Imbau Warga Waspada Longsor Susulan

Tinjau Longsor, Wabup Batang Imbau Warga Waspada Longsor Susulan

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Viral Temuan Kayu di Pantai Larangan, Ini Kata Perhutani

Viral Temuan Kayu di Pantai Larangan, Ini Kata Perhutani

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
Polresta Pati Minta Ruas Jalan Pati–Tayu yang Rusak Diperbaiki

Polresta Pati Minta Ruas Jalan Pati–Tayu yang Rusak Diperbaiki

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Bupati Jepara Terima Kunjungan Komisi D DPRD Jawa Tengah

Bupati Jepara Terima Kunjungan Komisi D DPRD Jawa Tengah

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Bupati Jepara dan Perangkat Daerah Tandatangani Perjanjian Kinerja Tahun 2026

Bupati Jepara dan Perangkat Daerah Tandatangani Perjanjian Kinerja Tahun 2026

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pemerintahan
Komeng dan DPD RI Kagum Gebrakan Jateng dalam Pertanian dan Ketahanan Pangan

Komeng dan DPD RI Kagum Gebrakan Jateng dalam Pertanian dan Ketahanan Pangan

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Pemerintahan
Polres Purbalingga dan Bhayangkari Baksos di Dua Lokasi Bencana Alam

Polres Purbalingga dan Bhayangkari Baksos di Dua Lokasi Bencana Alam

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Wapres Gibran dan Wagub Jateng Bangun Keakraban dengan Mahasiswa UKSW

Wapres Gibran dan Wagub Jateng Bangun Keakraban dengan Mahasiswa UKSW

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Trans Jateng Rute Magelang-Temanggung Segera Mengaspal

Trans Jateng Rute Magelang-Temanggung Segera Mengaspal

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
RS KSH Group Rayakan 20 Tahun dengan Lokakarya Manajemen dan Inovasi Smart Hospital Berbasis AI

RS KSH Group Rayakan 20 Tahun dengan Lokakarya Manajemen dan Inovasi Smart Hospital Berbasis AI

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Kesehatan
Persijap Jepara Banjir Bintang Terbaik ISL

Persijap Jepara Banjir Bintang Terbaik ISL

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Olahraga
Close Ads X