Gen Z Didorong Lebih Mencintai Produk Dalam Negeri

infojateng.id - 14 Oktober 2023
Gen Z Didorong Lebih Mencintai Produk Dalam Negeri
Penjabat Wali Kota Salatiga, Sinoeng N. Rachmadi, usai membuka Sosialisasi P3DN bagi siswa siswi SMUN 03 Salatiga di Aula SMUN 03, Kamis (12/10/2023). (Foto: Dinkominfo Salatiga) - (infojateng.id)
|
Editor

Salatiga, Infojateng.id – Generasi Post Millenials atau Generasi Z diharapkan untuk lebih mencintai produk buatan dalam negeri dan menggunakan produk produksi lokal dibandingkan buatan luar negeri.

Hal ini penting agar produk buatan dalam negeri bisa diterima dan menjadi kebanggaan bersama karena kualitasnya juga tidak kalah dengan buatan luar negeri.

Hal tersebut disampaikan Penjabat (Pj) Wali Kota Salatiga, Sinoeng N. Rachmadi, usai membuka Sosialisasi Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri (P3DN) bagi siswa siswi SMUN 03 Salatiga di Aula SMUN 03, Kamis (12/10/2023).

Menurutnya, pemahaman dan edukasi terhadap anak-anak ini harus terus diberikan agar pemanfaatan dari produksi dalam negeri bisa maksimal nantinya.

“Edukasi dan diseminasi cinta produk dalam negeri ini bagi generasi post millenials atau generasi Z. Bagaimana mereka menyikapi terhadap case yang lebih realistis dan dijumpai dalam kehidupan sehari hari. Sehingga dalam hal ini bagaimana mereka harus mengenal branding, marketing, selling termasuk network (jejaring),” kata Sinoeng.

Bukan hanya branding terhadap produk saja, lanjut dia, namun personal branding juga dilakukan dan keramahtamahannya dalam mengenalkan produknya.

Sinoeng mengatakan, Pemerintah Kota Salatiga juga memberikan perhatian khusus pada pengembangan startup di Salatiga.

“Untuk bagaimana menfasilitasi dan juga suport tempatnya. Kita juga akan memfasilitasi beberapa tempat menjadi hetero space, namun hal ini masih dalam on going proses. Sehingga mereka akan lebih produktif,” jelasnya. (eko/redaksi)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Peduli Lingkungan, Ratusan Siswa SDN 2 Krapyak Kompak Bersihkan Pantai Pelayaran

Peduli Lingkungan, Ratusan Siswa SDN 2 Krapyak Kompak Bersihkan Pantai Pelayaran

Eks Karesidenan Pati
Musnahkan 11 Juta Batang Rokok Ilegal, Bea Cukai Kudus Dorong Pemkab Jepara Tertibkan Industri Rokok Ilegal

Musnahkan 11 Juta Batang Rokok Ilegal, Bea Cukai Kudus Dorong Pemkab Jepara Tertibkan Industri Rokok Ilegal

Eks Karesidenan Pati
Pemkab Jepara Targetkan Program UHC Selesai Juni 2024

Pemkab Jepara Targetkan Program UHC Selesai Juni 2024

Eks Karesidenan Pati
Targetkan 2 Triliun, Investor Harus Gandeng UMKM

Targetkan 2 Triliun, Investor Harus Gandeng UMKM

Eks Karesidenan Pati
Setelah Golkar, Giliran PKB dan Partai Gerindra Disambangi Dian Kristiandi

Setelah Golkar, Giliran PKB dan Partai Gerindra Disambangi Dian Kristiandi

Eks Karesidenan Pati
Polres Jepara Gelar Patroli Malam Cegah Peredaran Narkoba Hingga Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

Polres Jepara Gelar Patroli Malam Cegah Peredaran Narkoba Hingga Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

Info Jateng
Sesalkan Organisasi Karangtaruna Kabupaten Pati Diselewengkan Jadi Kendaraan Politik 

Sesalkan Organisasi Karangtaruna Kabupaten Pati Diselewengkan Jadi Kendaraan Politik 

Eks Karesidenan Pati   Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Laporan Khusus   Politik
Pabrik PV Terbesar Asia Tenggara, SEG Solar Bangun Sel Surya 5GW di Batang

Pabrik PV Terbesar Asia Tenggara, SEG Solar Bangun Sel Surya 5GW di Batang

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Investasi
Mandiri, BSI dan Locarasa Jadi Pionir Komersial Pertama Masuk KIT Batang

Mandiri, BSI dan Locarasa Jadi Pionir Komersial Pertama Masuk KIT Batang

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Investasi
Usai Dilantik KPU, 75 PPK Langsung Rekrut Anggota PPS

Usai Dilantik KPU, 75 PPK Langsung Rekrut Anggota PPS

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Politik
Disdikbud Batang Anjurkan Wisata Edukatif Lokal

Disdikbud Batang Anjurkan Wisata Edukatif Lokal

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Pendidikan
Safari Politik di Sragen, Sudaryono Ngaku sudah Kantongi Calon Wakil

Safari Politik di Sragen, Sudaryono Ngaku sudah Kantongi Calon Wakil

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng   Laporan Khusus   Politik
Wih, Sragen Resmi Miliki Universitas, Berikut 6 Prodi Unggulanya

Wih, Sragen Resmi Miliki Universitas, Berikut 6 Prodi Unggulanya

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng   Laporan Khusus   Pendidikan   Politik
Dekat dengan Masyarakat, KAI Daop 6 Beri Layanan Kesehatan Gratis

Dekat dengan Masyarakat, KAI Daop 6 Beri Layanan Kesehatan Gratis

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng   Laporan Khusus   Pemerintahan
KLHK Gelar Simulasi Penanganan Bencana Limbah B3

KLHK Gelar Simulasi Penanganan Bencana Limbah B3

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
Hadiri HUT ke-44 Dekranas di Solo, Fitri Dorong Inovasi Pelaku UKM

Hadiri HUT ke-44 Dekranas di Solo, Fitri Dorong Inovasi Pelaku UKM

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng
Jateng Kirim Empat Pelajar untuk Calon Paskibraka Nasional

Jateng Kirim Empat Pelajar untuk Calon Paskibraka Nasional

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Buka Sekolah Lansia Wijaya Kusuma, Pj Bupati : Harus Terus Produktif

Buka Sekolah Lansia Wijaya Kusuma, Pj Bupati : Harus Terus Produktif

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Pendidikan
Bupati Arief Minta PMI Blora Kembangkan Kampung Donor

Bupati Arief Minta PMI Blora Kembangkan Kampung Donor

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
80 Anggota PPK Dilantik, Pj Bupati Jepara: Laksanakan Pilkada Secara Jurdil

80 Anggota PPK Dilantik, Pj Bupati Jepara: Laksanakan Pilkada Secara Jurdil

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Politik
Close Ads X