Di Wonosobo, Pj Gubernur Jateng Serahkan Bantuan Keuangan Rp160 miliar

infojateng.id - 24 April 2024
Di Wonosobo, Pj Gubernur Jateng Serahkan Bantuan Keuangan Rp160 miliar
Penjabat Gubernur Jateng, Nana Sudjana menyerahkan secara simbolis Bantuan keuangan Pemprov Jateng tahun anggaran 2024 di Pendopo Kabupaten Wonosobo, Senin (22/4/2024). Dok. Humas Jateng - (infojateng.id)
|
Editor

Wonosobo, Infojateng.id – Penjabat Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana, menyerahkan bantuan keuangan Pemerintah Provinsi Jawa Tengah senilai Rp160 miliar untuk Pemerintah Kabupaten Wonosobo, pemerintah desa, dan organisasi masyarakat.

Nana berharap bantuan tersebut dapat digunakan sebaik-baiknya untuk kepentingan Masyarakat.

Hal itu dia sampaikan seusai penyerahan secara simbolis Bantuan keuangan Pemprov Jateng tahun anggaran  2024 di Pendopo Kabupaten Wonosobo, Senin (22/4/2024).

“Kita harapkan dengan bantuan Rp160 miliar lebih ini bisa dimanfaatkan dengan baik, artinya harus tepat sasaran dan tepat waktu,” kata Nana.

Dia mengatakan, masalah kemiskinan hingga stunting menjadi sasaran prioritas pemerintah pusat, sehingga ia mendorong agar bantuan tersebut dimaksimalkan untuk menyelesaikan isu-isu tersebut.

Penjabat gubernur mengapresiasi kinerja Pemkab Wonosobo, yang menunjukkan tren positif di beberapa sektor.

Misalnya, angka kemiskinan terus turun dalam kurun waktu 2021-2023, hingga mencapai 15.58% pada 2023.

Angka Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) pun terus mengalami penurunan, mencapai 5,32 % pada tahun 2023.

Selain itu, Indeks Pembangunan Manusia (IPM) 2023 mencapai 70,18%. Diikuti pertumbuhan ekonomi mencapai 4,3%.

Dijelaskan, dari total bantuan anggaran yang diberikan, dibagi untuk berbagai program. Mulai dari perbaikan jalan, penanggulangan gizi, desa wisata, hibah pendidikan, hingga bantuan keuangan ke desa, dan yang lainnya.

Sementara itu, Bupati Wonosobo Afif Nur Hidayat berterima kasih atas bantuan yang diberikan oleh Pemprov Jawa Tengah.

Afif berharap program tersebut bisa ikut menyelesaikan beragam persoalan di kabupaten Wonosobo.

“Bantuan keuangan dari pemprov sangat bermanfaat bagi kemajuan pembangunan di tingkat kabupaten, baik dalam pembangunan SDM, infrastruktur, maupun ekonomi masyarakat,” terang Afif. (eko/redaksi)




Tinggalkan Komentar

Terbaru Hari Ini

Kedapatan Pesta Miras, ABG di Jepara Digerebek Tim Patroli Siraju

Kedapatan Pesta Miras, ABG di Jepara Digerebek Tim Patroli Siraju

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Final Thomas Cup 2024 Indonesia Vs China: Fajar / Rian Menyerah, Akui Kecerdikan Lawan Ubah Ritme Permainan

Final Thomas Cup 2024 Indonesia Vs China: Fajar / Rian Menyerah, Akui Kecerdikan Lawan Ubah Ritme Permainan

Info Jateng   Olahraga
Piala Thomas 2024: Sering Nyangkut dan Out, Anthony Ginting Kandas dari Shi Yuqi

Piala Thomas 2024: Sering Nyangkut dan Out, Anthony Ginting Kandas dari Shi Yuqi

Info Jateng   Olahraga
524 Atlet Akan Berlaga di Ajang Pra Popda Banyumas 2024 di Cilacap

524 Atlet Akan Berlaga di Ajang Pra Popda Banyumas 2024 di Cilacap

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng   Olahraga
Wujud Solidaritas Polri dan Masyarakat, Trabas Kamtibmas Jadi Ajang Reunian

Wujud Solidaritas Polri dan Masyarakat, Trabas Kamtibmas Jadi Ajang Reunian

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
PKBM Annisa Cilacap Lepas 142 Peserta Didik Kesetaraan

PKBM Annisa Cilacap Lepas 142 Peserta Didik Kesetaraan

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng   Pendidikan
Jangan Lewatkan! Ini Jadwal Kick-off Final Thomas Cup 2024: Indonesia Vs China

Jangan Lewatkan! Ini Jadwal Kick-off Final Thomas Cup 2024: Indonesia Vs China

Info Jateng   Olahraga
Takluk di Final Uber Cup 2024, Siti Fadia/Ribka Sugiarto: Lawan Memang Sulit! Sampai ke Final Saja Sudah Bangga

Takluk di Final Uber Cup 2024, Siti Fadia/Ribka Sugiarto: Lawan Memang Sulit! Sampai ke Final Saja Sudah Bangga

Info Jateng   Olahraga
UMKM Deswita Batang Diminta Wajib Daftarkan Produk Halal

UMKM Deswita Batang Diminta Wajib Daftarkan Produk Halal

Laporan Khusus
Kompetisi Renang Tirtasana Cup I Hidupkan Harapan di Batang Timur

Kompetisi Renang Tirtasana Cup I Hidupkan Harapan di Batang Timur

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Olahraga
Keamanan Dinilai Kondusif, Investor Berdatangan ke Jateng Termasuk Produsen Motor Listrik Asal China

Keamanan Dinilai Kondusif, Investor Berdatangan ke Jateng Termasuk Produsen Motor Listrik Asal China

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Investasi
Siapkan Generasi Emas 2045, Pj Gubernur Dorong Pendidikan Agama untuk Pemuda

Siapkan Generasi Emas 2045, Pj Gubernur Dorong Pendidikan Agama untuk Pemuda

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng
Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Diikuti Peserta dari Luar Provinsi

Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Diikuti Peserta dari Luar Provinsi

Eks Karesidenan Semarang   Info Jateng   Olahraga
Irjen Ahmad Luthfi Dapat Dukungan dari Pelaku Seniman untuk Masuk Bursa Cagub Jateng

Irjen Ahmad Luthfi Dapat Dukungan dari Pelaku Seniman untuk Masuk Bursa Cagub Jateng

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Diisukan Nyalon Bupati Jepara, Ini Kata Iqbal Bejeu

Diisukan Nyalon Bupati Jepara, Ini Kata Iqbal Bejeu

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng
Dinas Sosial Sragen Gelar Halalbihalal dengan Seluruh Jejaring Sosial

Dinas Sosial Sragen Gelar Halalbihalal dengan Seluruh Jejaring Sosial

Eks Karesidenan Surakarta   Info Jateng
Pj Bupati Cilacap Lepas 1315 Calhaj ke Tanah Suci

Pj Bupati Cilacap Lepas 1315 Calhaj ke Tanah Suci

Eks Karesidenan Banyumas   Info Jateng
KPU Blora Tetapkan Perolehan Kursi Parpol dan Caleg Terpilih Pemilu 2024

KPU Blora Tetapkan Perolehan Kursi Parpol dan Caleg Terpilih Pemilu 2024

Eks Karesidenan Pati   Info Jateng   Politik
Dapatkan Bantuan Hukum Gratis, LBH L&J Inisiatif Sosialisasi Tahanan Lapas Batang

Dapatkan Bantuan Hukum Gratis, LBH L&J Inisiatif Sosialisasi Tahanan Lapas Batang

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng
P5 SMKN 1 Batang Tekankan Edukasi K3

P5 SMKN 1 Batang Tekankan Edukasi K3

Eks Karesidenan Pekalongan   Info Jateng   Pendidikan
Close Ads X